Suara.com - Mecima Pro selaku pihak promotor resmi mengumumkan boyband SEVENTEEN akan kembali ke Indonesia. Hal ini disampaikan olehnya dalam postingan di Instagram pada Rabu (25/9/2024).
Dari informasi yang dihimpun, kedatangan SEVENTEEN ini dalam rangka tur konser bertajuk 'Right Here'.
"[ANNOUNCEMENT] SEVENTEEN [RIGHT HERE] WORLD TOUR IN JAKARTA," tulis Mecima Pro sebagai caption.
Di situ tertulis bahwa konser pelantun Adore U ini akan digelar tahun depan. Tepatnya pada 8 Februari 2024.
Untuk lokasinya belum diumumkan. Begitupun dengan harga tiketnya.
Mecima Pro cuma meminta para penggemar untuk bersabar. Dia berjanji bakal segera memberikan informasi mengenai itu.
"CARAT Indonesia (sebutan fans SEVENTEEN) Ayo CHEERS! Menyambut SEVENTEEN kembali bersama kami di tahun 2025," kata Mecima Pro.
"Detailnya segera hadir," sambungnya lagi.
Seiring dengan pengumuman konser SEVENTEEN di Jakarta, para penggemar pun heboh. Bahkan nama SEVENTEEN dan Mecima sempat menduduki trending topic di situs X.
Baca Juga: Deretan Benefit Konser ZEROBASEONE di Indonesia, dari Soundcheck Hingga Send Off
"Semoga venuenya gede, seat plannya bagus, harganya terjangkau, Amin," ujar @ket***.
"Pantes aja kemaren satu indo kaya ujan semua, pawangnya mau dating," timpal lainnya.
"Yang ditunggu tunggu sama orang-orang, semangat guys," tambah lainnya.
Selain Indonesia, SEVENTEEN juga menghelat konser di negara lain seperti Thailand, Singapura dan Filipina.
Berita Terkait
-
Chanyeol EXO Dikonfirmasi Bakal Gelar Fan Sign Tatap Muka Perdananya di Jakarta
-
Jadwal Wajib Militer Jeonghan Seventeen Terungkap
-
Laris Manis! Konser Day6 di Jakarta Ditambah Jadi 2 Hari
-
Promotor Pastikan Konser ZEROBASEONE di Indonesia Ramah Bagi Pengguna Kursi Roda
-
SEVENTEEN Rock with You: Perasaan yang Serupa Lirik Lagu Romantis
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert