Suara.com - Media sosial dipecah menjadi dua kubu terkait perbandingan yang terus mengkaitkan Najwa Shihab dan Nikita Mirzani.
Jika berbicara soal TikTok, Nikita Mirzani memang juara. Bahkan banyak yang menilai bahwa ibu tiga anak itu lebih cerdas dari seorang Najwa Shihab.
Lain halnya dengan media sosial X yang dulu bernama Twitter. Pada platform tersebut, beberapa pembelaan diarahkan untuk Najwa Shihab.
Meski begitu, cara yang dilakukan oleh pihak X memang berbeda dengan X. Seperti dalam unggahan terbaru milik akun @footycinephile.
Dilansir pada Kamis (31/10/2024) oleh Suara.com, ada seorang warganet yang mengaku pernah menjadi penonton bayaran. Warganet tersebut tak hanya menonton acara televisi milik Najwa Shihab, namun juga Nikita Mirzani.
Berdasarkan pengalaman yang diutarakannya, sikap asli dari kedua figur publik pun diulas habis-habisan. Termasuk dengan karakter mereka di balik layar atau kamera.
"Gue pernah jadi penonton bayaran untuk acara TV yang di-host oleh masing-masing orang ini," bunyi pembuka yang disampaikan oleh warganet tersebut.
Lebih lanjut, warganet yang sama menolak untuk menyebut nama. Hanya ada perbandingan antara karakter yang klasik dan suka marah-marah.
"Tanpa nyebut siapa yang siapa, pokoknya: Yang satu punya aura classy. Asik pas ditonton," jelasnya.
Baca Juga: Refly Harun Tanggapi Soal Najwa Shihab Yang Di-bully : Buzzer Mulyono Masih Eksis Ya
"Yang 1 lagi, ngebentak-bentak kru pas jeda iklan. Gak nyaman deh dengernya," tambahnya.
Cuitan ini kemudian viral dan turut mendapatkan komentar yang sekali lagi disampaikan tanpa langsung menyebut nama Najwa Shihab atau Nikita Mirzani.
"Tanpa menyebutkna nama, udah jelas siapa yang marah-marah," ujar seorang warganet.
"Kayaknya kita semua udah tau mana yg punya aura classy, mana yg ngebentak-bentak ," tambah yang lain.
"Udah ketebak ini mah," ujar warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Lolly Kecewa Berat ke Keluarga Vadel Badjideh, Padahal Dulu Dibelain Mati-matian
-
Akhirnya Berdamai, Nikita Mirzani Siap Dampingi Lolly Saat Diperiksa
-
Nikita Mirzani: Vadel Badjideh Pasti Jadi Tersangka, Satu Juta Persen!
-
Dokter Oky Pratama Bocorkan Lolly Akan Sekolah Kedokteran di Luar Negeri Usai Kasusnya Selesai
-
Najwa Shihab Punya Suami Mapan dan Anak Berprestasi, Netizen: Nikita Mirzani Mana Bisa
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono
-
Azizah Salsha Akhirnya Buka-bukaan Soal Perceraian dengan Pratama Arhan
-
Sinopsis Men in Black II: Misi Agen J dan K Hadapi Alien Seksi, Malam Ini di Trans TV
-
Kini Bahagia Bersuamikan Rully, Boiyen Punya Cerita Pahit soal Asmara: Pernah Ditinggal Kawin
-
Review The Running Man, Ketika Reality Show Jadi Ajang Bertahan Hidup
-
Bikin Geleng-Geleng Kepala, Andre Taulany Beri Kado Nakal untuk Malam Pertama Boiyen