Tema balas dendam sejajar dengan motivasi John Wick dalam film pertamanya, menciptakan benang merah emosional yang kuat di antara dua karakter utama dari semesta yang sama.
Latihan keras, disiplin ketat, dan kode etik organisasi membuat Eve menjadi cerminan dari apa yang pernah dilalui oleh John Wick.
Pengembangan Semesta Melalui Peran Baru
Salah satu kekuatan Ballerina adalah jajaran pemainnya yang menggabungkan bintang lama dan wajah baru.
Selain Ana de Armas dan Keanu Reeves, film ini juga menampilkan Anjelica Huston sebagai The Director (pemimpin Ruska Roma).
Selain itu juga Lance Reddick sebagai Charon, serta Ian McShane yang dipercaya untuk memerankan Winston.
Perlu dicatat bahwa ini merupakan salah satu penampilan terakhir Lance Reddick sebelum wafat, menjadikan peran Charon sebagai momen yang emosional bagi para penggemar.
Di sisi lain, tokoh-tokoh baru seperti The Chancellor (Gabriel Byrne), Daniel Pine (Norman Reedus), serta Katla Park (Sooyoung Choi) membuka kemungkinan spin-off lanjutan dan perluasan cerita ke depan.
Karakter Eve sendiri dinilai memiliki potensi untuk menjadi pusat cerita dalam semesta John Wick jika waralaba ini terus berkembang.
Secara keseluruhan, Ballerina bisa disebut sebagai langkah strategis dan naratif yang kuat dalam mengembangkan dunia John Wick.
Baca Juga: Gaet Chad Stahelski, Film India 'Kill' akan Segera Diremake Versi Hollywood
Film ini menghadirkan karakter baru yang memiliki kedalaman emosional dan koneksi langsung dengan cerita utama.
Ballerina tidak hanya memperluas mitologi dunia pembunuh bayaran tetapi juga membuka jalan bagi cerita-cerita baru yang tak kalah menarik.
Bagi penggemar John Wick, Ballerina tent saja adalah film yang wajib ditonton!
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Sama-Sama Bintang Film Action, Tom Cruise Beri Apresiasi ke Keanu Reeves
-
Sutradara Sebut Film Ballerina Bukan Spin-off John Wick, Ini Penjelasannya
-
Lepaskan Imej Aktor Laga, Keanu Reeves Ambil Peran Ini di Film Good Fortune
-
8 Rekomendasi Film Revenge Action Terbaik, Wajib Tonton!
-
Keanu Reeves dan Sandra Bullock akan Reuni dalam Film Romansa-Thriller
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Beby Salsabila Ungkap Kisah Nyata di Balik Film Horor Tolong Saya! (Dowajuseyo)
-
Lesti Kejora Pamit dari Dunia Entertainment Usai Diminta Rizky Billar, Ada Apa?
-
Kim Seon Ho Rela Belajar Berbagai Bahasa Asing Demi Drakor Can This Love Be Translated?
-
Masih SD, Putra Verlita Evelyn Suarakan Isu Pelestarian Satwa dan Lingkungan
-
6 Potret Pertunangan El Rumi dan Syifa Hadju, Elegan Bernuansa Alam
-
7 Momen Haru Pertemuan Meghan Trainor dengan Anaknya yang Lahir dari Ibu Pengganti
-
4 Artis Kehilangan Anak Dalam Kandungan, Terbaru Rizal Armada
-
Bukan Drama Korea Biasa, Ini Alasan Can This Love Be Translated? Menarik Ditonton
-
Tim Iko Uwais Siapkan Aksi Lisa BLACKPINK dan Ma Dong Seok di Extraction: TYGO
-
Sinopsis Senin Harga Naik, Film Keluarga yang Tayang Lebaran 2026