Suara.com - Anwar BAB belum lama ini memperlihatkan gelang mewah pemberian dari desainer kenamaan Ivan Gunawan.
Gelang tersebut ternyata bukan sekadar aksesori biasa, melainkan perhiasan bernilai tinggi.
“Ini gelang dikasih dari Kak Igun,” kata Anwar sambil memperlihatkan gelang berlian pemberian Ivan Gunawan dari video yang diunggah kanal YouTube Insertlive pada Selasa, 7 Oktober 2025.
Anwar menceritakan bahwa gelang itu diberikan secara spontan oleh Ivan untuk dirinya.
“Padahal waktu itu aku cuma kayak ‘kak lucu banget gelangnya’ eh dikasih sama dia,” imbuhnya.
Merasa kepo dengan harga gelang yang diberikan sahabatnya itu, Anwar pun memutuskan untuk mengecek harga gelang tersebut.
“Aku sempet ngecek dong, karena aku tipikal orang yang kalau dikasih sesuatu dijaga kan,” katanya.
Jebolan MasterChef Indonesia itu lalu membawa gelang tersebut ke toko emas langganannya. Betapa terkejutnya ia saat tahu harganya mencapai Rp200 juta.
“Aku punya toko emas langganan aku cek, kak itu berlian harganya mahal Rp200 juta,” ujar Anwar.
Baca Juga: 4 Artis Jualan Peyek: Punya Pinkan Mambo Viral Jadi Omongan, Harganya Rp150 Ribu
Berbeda dengan gelang mewah pemberian Ivan Gunawan, Anwar lalu membandingkan gaya hidup hemat yang biasa ia jalani, termasuk dalam hal berbelanja online.
Ia lalu memperlihatkan kalung yang ia beli di marketplace hanya seharga Rp50 ribuan.
“Kalau kalung murah, ini online ya. Harganya cuma Rp50 ribuan,” kata presenter tersebut.
Anwar mengaku dulu dirinya pernah menyiapkan anggaran khusus untuk belanja bulanan hingga puluhan juta demi kebutuhan syuting.
“Kalau dulu, aku kasih budget buat belanja misalanya sebulan bisa puluhan (juta) lah, karena kan baju syuting kan enggak boleh sama kan apalagi program aku banyak banget,” kata Anwar.
Namun kini ia lebih selektif dan hemat, karena menyadari pentingnya menjaga keuangan dan menghindari penumpukan barang yang tak terpakai yang nantinya akan dihisab.
Berita Terkait
-
Usai Raffi dan Ivan Gunawan, Oma Nino Senggol Willie Salim: Duitmu Palsu! Beli Tanahku Rp1 Miliar
-
Saingi Tepuk Sakinah, Kiky Saputri cs Bikin Tepuk Amanah Sindir Keras Anggota DPR RI
-
Ivan Gunawan Risih Dipanggil Haji Igun: Kayak Harus Menunjukkan Banget
-
Belum Kelar Trauma Ibu-ibu Ngutang, Ivan Gunawan Kini Didatangi Orang Lagi Gegara Mimpi
-
Ayah Ojak Pamer Emas Segambreng: Netizen Ribut Soal Duit Ayu Ting Ting!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut