Setelah sempat menuai sorotan, PT Produksi Film Negara (PFN) akhirnya kembali memproduksi film.
Lewat film berjudul Menuju Pelaminan PFN siap menyapa para pencinta film Tanah Air.
Menariknya film yang bakal rilis pertengahan Oktober ini mengusung konsep road movie yang dikenal memiliki durasi pengambilan gambar cukup panjang.
Kisahnya tentang kisah cinta beda suku yaitu antara suku Jawa dan Minang yang memiliki banyak perbedaan buaya.
Yuk, simak ulasan fakta menarik dan sinopsis Menuju Pelaminan berikut ini.
1. Persembahan Spesial di Usia 80 Tahun PFN
Film ini menjadi proyek istimewa dalam rangka merayakan 80 tahun PFN di industri perfilman Tanah Air.
Direktur Utama PFN, Riefian Fajarsyah (Ifan), menegaskan bahwa Menuju Pelaminan mengedepankan keotentikan budaya.
Pemilihan pemain dilakukan secara ketat agar dialog, gestur, dan nilai adat Minang serta Jawa tersampaikan dengan tepat dan menghormati tradisi aslinya.
Baca Juga: Sinopsis dan 6 Fakta Film Jembatan Shiratal Mustaqim, Terancam Diboikot?
2. Kisah Cinta Beda Budaya
Cerita film ini mengulik konflik pasangan muda yang harus menghadapi perbedaan adat istiadat menjelang pernikahan.
Ketegangan antara cinta dan kewajiban budaya menjadi inti cerita yang sarat makna, sekaligus relevan bagi banyak pasangan modern di Indonesia.
3. Gunakan Teknologi XR
Proses produksi memanfaatkan teknologi Extended Reality (XR) guna menghadirkan pengalaman visual yang efisien sekaligus memukau.
Aktor Bhisma Mulia menyebut pengalaman syutingnya terasa seru, terutama saat beraksi dengan mobil klasik yang ikonik.
Berita Terkait
-
Totalitas di Balik Layar Film Rangga & Cinta, Pemain Latihan Vokal dan Koreografi Sampai 4 Bulan
-
Bukan Sekadar Nostalgia, Film Rangga & Cinta Jadi Cermin Sejarah yang Terus Berulang
-
Sinopsis Predator: Badlands, Sisi Lain Pemburu Sebagai Pahlawan
-
Terminator Salvation: Lebih Gelap dan Tanpa Perjalanan Waktu, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Romantics Anonymous, Series Jepang Baru Han Hyo Joo di Netflix
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Respons Tenang Richard Lee Usai jadi Tersangka, Siap Hadir ke Polda Hari Ini?
-
Promo TIX ID untuk Film Modual Nekad, Buy 1 Get 1 Free
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari