Suara.com - Ayu Ting Ting membicarakan komentar kebencian terhadap keluarganya saat berbincang dengan Sara Wijayanto.
Dalam konten yang dibagikan kanal YouTube Comic 8 Revolution pada Minggu, 23 November 2025, Ayu Ting Ting mengaku jarang membaca komentar haters.
Namun Ayu Ting Ting tak memungkiri beberapa komentar haters terbaca olehnya saat membuka media sosial.
"Lu tuh dijadiin ATM sama keluarga lu, sama orangtua lu," ujar Ayu Ting Ting menirukan salah satu komentar haters yang terbaca olehnya.
Komentar itu berawal dari celetukan Umi Kalsum ibu Ayu Ting Ting yang berterima kasih atas kerja keras sang putri.
Ditambah lagi Ayu Ting Ting pernah menyatakan enggan diminta berhenti bekerja oleh suaminya kelak.
Apabila harus berhenti kerja, Ayu Ting Ting memberikan syarat untuk sang suami juga membiayai keluarga besarnya.
Di sisi lain, Ayu Ting Ting selama ini merasa menafkahi orangtua dan keluarganya bukan sebuah beban.
Baca Juga: Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
"Lah emang udah tugas gue sebagai anak dan guenya ikhlas. Kenapa, lu ada masalah apa?" tanya Ayu Ting Ting.
Menjadikan orangtuanya raja dan ratu pun membuat Ayu Ting Ting merasa bahagia.
"Gue ada duit, mak bapak gue, gue pakein apa aja yang bisa dipake. Bukan berarti kaya atau seneng sendiri," terang Ayu Ting Ting.
"Gue mah ngerajain orangtua gue dulu. Prinsip orang kan beda-beda," tegas janda satu anak tersebut.
Sara Wijayanto sebagai host pun pernah membaca komentar haters yang menyebut Ayu Ting Ting dilarang libur kerja oleh orangtuanya.
Lagi-lagi Ayu Ting Ting menjelaskan bahwa pernyataan yang pernah terlontar dari mulut sang ibunda hanya candaan.
Berita Terkait
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Suami Adik Ayu Ting Ting Kerja Apa? Syifa Dihujat Dianggap Numpang Hidup Mewah ke Sang Artis
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?