- Vidio menyiapkan deretan konten baru untuk menyambut libur Natal dan Tahun Baru 2025, mulai dari komedi, drama, hingga aksi.
- Tayangan lokal mendominasi awal Desember, seperti Gak Nyangka..!!, Cocote Tonggo, dan Yowis Ben the Series yang rilis tepat di hari Natal.
- Penggemar aksi Hollywood juga dimanjakan lewat The Bricklayer dan Expend4bles yang tayang menjelang akhir Desember.
Suara.com - Menjelang akhir tahun, platform layanan streaming Vidio kembali memanjakan para pelanggannya dengan sederet konten segar.
Jika bulan November ini penonton sudah dipanaskan dengan drama komedi dewasa Sugar Baby, maka bulan Desember 2025 akan menjadi surga bagi pencinta tontonan lokal maupun Hollywood.
Menyambut libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), Vidio telah menyiapkan amunisi hiburan yang beragam, mulai dari drama komedi yang mengocok perut hingga film action yang memacu adrenalin.
Penasaran apa saja yang bakal tayang? Berikut Suara.com rangkum daftar tayangan terbaru Vidio yang siap menemani liburan akhir tahun kamu.
1. Gak Nyangka..!!
Membuka bulan Desember, Vidio menghadirkan film komedi petualangan berjudul Gak Nyangka..!!.
Film ini dijadwalkan tayang mulai 5 Desember 2025. Bagi kamu yang butuh tontonan ringan untuk melepas penat di awal bulan, film ini bisa jadi pilihan yang tepat untuk ditonton bersama keluarga.
Kangen dengan drama komedi yang relate dengan kehidupan sehari-hari? Serial Cocote Tonggo siap hadir di layar kaca kamu mulai 19 Desember 2025.
Baca Juga: 5 Film dan Series Bollywood Tayang Desember 2025, Ada Film Terakhir Dharmendra
Sesuai judulnya yang mengambil istilah Bahasa Jawa (artinya: Omongan Tetangga), serial ini diprediksi akan menyuguhkan konflik jenaka seputar gunjingan tetangga yang pastinya dekat dengan realitas masyarakat kita.
Siap-siap dibuat gemas sekaligus tertawa!
3. Yowis Ben the Series
Ini dia yang paling ditunggu-tunggu, Bayu Skak dan kawan-kawan kembali lewat Yowis Ben the Series.
Mengambil slot tayang tepat saat Hari Natal, 25 Desember 2025, serial ini cocok banget buat nemenin kamu yang lagi liburan di rumah.
Kisah persahabatan, cinta, dan musik khas anak band daerah dijamin bakal bikin momen Natal kamu makin seru.
Berita Terkait
-
Kisah Nyata Wafda Saifan di Balik Film Riba, Pernah Jadi Korban Rentenir Berkedok Teman
-
Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel Go International, Siap Tayang di 3 Negara
-
Profil Lee Moon Soo, Aktor Korea Tutup Usia 77 Tahun Usai Lawan Kanker Paru
-
Perjalanan Karier Gary Iskak, Aktor Serbabisa yang Kini Tinggal Kenangan
-
Mertua Ngeri Kali: Menikmati Kelucuan dan Improvisasi Bunda Corla dalam Debutnya di Film
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Sinopsis Agatha Christie's Seven Dials: Misteri Tujuh Jam Alarm dan Kematian Gerry Wade
-
2 Tahun Meninggal, Babe Cabita Masih Ditanya soal Rate Card, Istri: Bingung Kasih Harga yang Mana
-
Series Keluarga yang Tak Dirindukan Segera Tayang, Manoj Punjabi Obrak-abrik Citra Pemain
-
Kasih Kode Bakal Bela Roby Tremonti, Pengacara Ini Langsung Diserang Netizen
-
Inara Rusli Terpuruk, Kehilangan 90 Persen Job dan Bisnis Gara-Gara Laporan Zina
-
5 Hal Menarik yang Bikin Film Run Wajib Masuk Daftar Tontonan
-
Gabung Sinetron Asmara Gen Z, Oliver Roberts Ogah Jual Nama William Roberts
-
Insanul Fahmi Temui Mawa, Ditantang Buktikan Pernikahan Siri dengan Inara Rusli
-
Teror Jalur Pantura Dimulai, Alas Roban Suskes Hantui 176 Ribu Penonton di Hari Pertama
-
Doomsday: Benarkah Doctor Doom Menikahi Sue Storm di Multiverse?