Suara.com - Aktor seni bela diri Hong Kong Bruce Leung Siu Lung meninggal dunia pada usia 77 tahun.
Bruce Leung dikenal luas lewat perannya sebagai “The Beast” dalam film Kung Fu Hustle karya Stephen Chow.
Peran tersebut membuat namanya kembali bersinar di kancah perfilman internasional.
Bruce Leung Siu Long mengembuskan napas terakhir pada 14 Januari 2026, sebagaimana dilaporkan oleh berbagai media Asia, termasuk Dimsum Daily dan Global Times.
Keluarga Bruce Leung saat ini mengawasi langsung prosesi pemakaman secara pribadi.
Upacara peringatan dijadwalkan berlangsung pada 26 Januari di distrik Longgang, Shenzhen, Tiongkok. Hingga kini, pihak keluarga belum mengungkap penyebab pasti kematiannya.
Bruce Leung merupakan bintang laga yang mewakili era keemasan film seni bela diri Hong Kong tahun 1970-an dan 1980-an.
Ia bersama Bruce Lee, Jackie Chan, dan Ti Lung, dikenal sebagai Four Dragons (Empat Naga) Hong Kong.
Baca Juga: Hanya Beda Satu Menit, Gilang Dirga Ceritakan Detik-Detik Sang Ayah Meninggal Dunia
Bruce Leung juga dikenal praktisi Goju-ryu Karate dan Wing Chun yang berdedikasi.
Keahliannya dalam seni bela diri membuatnya dihormati oleh banyak rekan seprofesi.
Filmografinya mencakup The Tattoo Connection dan Magnificent Bodyguards bersama Jackie Chan. Namun, generasi baru mengenalnya lewat Kung Fu Hustle yang dirilis tahun 2004.
Perannya sebagai karakter jahat berkekuatan super dalam film tersebut menuai pujian luas. Kehadirannya membuktikan bahwa pesonanya di layar tidak luntur oleh waktu.
Bruce Leung menikah dengan Song Xiang pada 1995 dan dikaruniai dua anak. Meski dikenal garang di layar, ia adalah pria keluarga yang setia.
Sebelum sukses, Bruce menjalani kehidupan sulit sejak kecil. Ia lahir dari keluarga miskin dan menjadi tulang punggung bagi adik-adiknya.
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Aktor Veteran Ahn Sung Ki Meninggal Dunia di Usia 74 Tahun Akibat Kanker
-
Kabar Duka, Istri Pedangdut Legendaris Mansyur S Meninggal Dunia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
Terkini
-
Tiket Gala Premiere Film Horor Kuyank Diskon Buy 1 Get 1, Cek Syaratnya
-
Lempar Gombalan hingga Resmi Cetak Handprinting, Meet and Greet Minho SHINee di Jakarta Pecah!
-
Meriah dan Penuh Warna, Pesta Ulang Tahun ke-11 Gempi Anak Gisella Anastasia Curi Perhatian
-
Selamat! Susan Sameh Melahirkan Anak Pertama, Namanya Rayyan Khalid Atamimi
-
Satu Dekade Netflix di Indonesia: Dari Sengketa Blokir Hingga Revolusi Sinema Tanah Air
-
Kisah Kocak Fajar Sadboy Naksir Dosen di Yang Penting Ada Cinta, Ditegur Jangan Berkhayal Jorok
-
Sempat Disembunyikan, Ini Potret Baby Bump Hanggini yang Siap Jadi Ibu!
-
Heboh Isu Karaoke Bareng LC, Intip Potret Kemesraan Ricky Harun dan Herfiza Novianti di Korea
-
Hal yang Bikin Dahlia Poland Sulit Ikhlas dari Perceraiannya dengan Fandy Christian
-
Penggemar Horor, Ini Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Sebelum Dijemput Nenek di Cinema XXI