Suara.com - Hasil Musyawarah Syura PKS VIII memutuskan untuk mendukung Anies Baswedan sebagai bakal calon presiden untuk Pilpres 2024. Deklarasi Anies sebagai Calon Presiden 2024 dari PKS berlasngsung di Kantor DPP PKS, Jakarta Selatan, Kamis (23/2/2024).
Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu mengungkapkan ada tiga parameter penting dalam memilih Anies menjadi bakal Capres 2024.
Pertama, PKS memandang Anies sebagai sosok pemimpin yang memiliki karakter nasionalis religius. Kedua, PKS meyakini Anies merupakan sosok pemimpin yang bisa memadukan antara nilai-nilai nasionalisme dengan religius, menjadi satu kesatuan padu dan utuh yang tidak terpisahkan.
Dan yang ketiga, Anies Baswedan dinilai memiliki rekam jejak yang mumpuni dan menjadi simbol perubahan bagi kemajuan. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
Relawan Anies Beri Komentar Tak Pantas ke Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, Alissa Wahid: Sedih
-
Siap Ikhtiar Bareng Partai Pengusung yang Sudah atau akan Gabung, Anies Kasih Sinyal Koalisi Perubahan Tambah Anggota?
-
Terima Dukungan PKS, Anies Baswedan: Insyaallah jadi Perjalanan yang Dapat Ridho dari Allah
-
Terlilit Utang Judi Online, Kepala Toko Dalangi Perampokan Minimarket di Kramat Jati
-
Anies Baswedan Resmi Kantongi Dukungan PKS Sebagai Bakal Calon Presiden 2024
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Lumajang Tetapkan Status Darurat Bencana Usai Erupsi Gunung Semeru
-
Wakil Ketua DPRD OKU hingga Wiraswasta Ditahan KPK Terkait Suap Proyek
-
Tebing Longsor Menimpa Rumah dan Kendaraan di Ponorogo
-
Pramono Anung Tinjau Ragunan Usai Viral Harimau Kurus
-
Aletra Buka Dealer Baru untuk Perkuat Layanan EV
-
KPK Pamerkan Uang Rp300 Miliar dari Hasil Korupsi Taspen
-
Erupsi, Gunung Semeru Ditetapkan Berstatus Awas
-
Pasar Kosmetik Indonesia Tembus Rp 34,6 Triliun di Tahun 2025
-
Evakuasi Korban Bencana Tanah Longsor di Banjarnegara
-
Banyuwangi Tenggelamkan 35 Apartemen Ikan untuk Pulihkan Laut