Suara.com - Sejumlah pengunjung mengamati karya foto dalam pameran 80 Tahun Keberagaman Republik Indonesia: Potret Bangsa dalam Lensa di Museum Nasional, Jakarta, Sabtu (6/9/2025).
Komunitas Negeri Elok menghadirkan pameran fotografi bertajuk "80 Tahun Keberagaman" di Museum Nasional Indonesia dalam rangka memperingati 80 Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia.
Pameran ini menyoroti kekayaan budaya, alam, dan kehidupan masyarakat Indonesia melalui karya visual para fotografer terkemuka. Seperti Hengki Koentjoro, Indra Leonardi, Jay Subyakto, Muhammad Fadli, hingga Davy Linggar.
Pameran yang berlangsung hingga 31 Oktober 2025 ini menampilkan potret keindahan Indonesia dalam delapan tema. Delapan tema itu, yakni masa lalu, wajah, lanskap, kuliner, fauna, arsitektur, budaya, dan film. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
Gol Cepat Beckham Putra ke Gawang Persija Jadi Ajang Pembuktian Khusus bagi John Herdman
-
BI Rate Tetap Bertahan di Level 4,75%
-
2 Kelebihan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Versi Erick Thohir
-
Baru Juga Diresmikan, John Herdman Sudah Langsung Bikin Kebijakan yang Menantang!
-
Dibandingkan Grup Lain, Tuan Rumah Indonesia Hanya Kebagian Lawan Receh di FIFA Series 2026
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
Terkini
-
KPK Tetapkan Wali Kota Madiun Maidi Tersangka, Gratifikasi Rp1,1 Miliar
-
Usai OTT di Pati, KPK Tahan Bupati Sudewo dan 3 Kepala Desa
-
Terjaring OTT, Bupati Pati Sudewo Jalani Pemeriksaan Lanjutan di KPK
-
Pesona Wisata London di Sepanjang Sungai Thames
-
Imbas Cuaca Ekstrem, Pantai Kuta Bali Dibanjiri Sampah
-
Cuaca Buruk Hambat Evakuasi Pesawat ATR 42-500
-
Terjerat OTT, Wali Kota Madiun Maidi Datangi Gedung Merah Putih KPK
-
Imigrasi Bongkar Sindikat Love Scamming Internasional, 27 WNA Diamankan
-
Kudus Dikepung Banjir
-
Senyum Immanuel Ebenezer Saat Jalani Sidang Dakwaan di Pengadilan Tipikor