Menjadi seorang ayah tentu membahagiakan. Tapi bagaimana jika seorang lelaki memiliki anak di usia yang masih relatif muda?
Penelitian menunjukkan bahwa mereka yang menjadi ayah sebelum usia 25 tahun rentan mengalami kematian lebih cepat daripada lelaki yang menunda menikah.
Peluang ini juga semakin besar jika dibarengi dengan keadaan sosial ekonomi, lingkungan keluarga serta faktor gen yang dibawa sejak lahir.
"Temuan ini bisa memberikan dampak positif untuk para ayah muda agar bisa lebih menjaga kesehatan di masa depan," kata peneliti dalam Journal of Epidemiology & Community Health.
Untuk mendapatkan temuan ini, peneliti melibatkan 30.500 laki-laki yang lahir antara tahun 1940 sampai 1950. Data kematian yang digunakan dari tahun 1950-2005 berasal dari hasil sensus negara Finlandia.
Berdasarkan data tersebut, temuan menunjukkan bahwa lelaki yang menjadi ayah di usia 22 tahun berisiko 26 persen lebih tinggi mengalami kematian di usia pertengahan dibanding mereka yang memiliki anak pada usia 25 atau 26 tahun.
Sementara itu, penelitian juga menunjukkan bahwa lelaki yang menikah dan memiliki anak pada usia 30-40 tahun memiliki risiko kematian yang lebih rendah dibanding mereka yang menjadi ayah di usia 25-26 tahun.
"Fenomena ini juga akan mempengaruhi kesehatan dan perilaku anak dari ayah muda, meskipun membutuhkan penelitian lebih lanjut," ujar peneliti. (Zeenews)
Tag
Berita Terkait
-
5 Fakta Viral Ayah Malaysia Panggil Putrinya "Istri Kecil", Alasannya Mengejutkan!
-
Review Novel 'Cerita untuk Ayah', Jangan Tunggu Kehilangan untuk Peduli
-
Dendam Dibilang Miskin, Ipar Bunuh Ayah dan Anak di Blora Pakai Racun Tikus
-
Manfaat Quality Time Ayah dan Anak seperti yang Dilakukan Raffi Ahmad-Rafathar, Efeknya Gak Main-Main!
-
Paksa Anaknya yang Berumur 6 Tahun Latihan Treadmill hingga Tewas, Seorang Ayah Dihukum 25 Tahun
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
Terkini
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!
-
Dokter Ungkap Fakta Mengejutkan soal Infertilitas Pria dan Solusinya
-
Mitos atau Fakta: Biopsi Bisa Bikin Kanker Payudara Menyebar? Ini Kata Ahli
-
Stroke Mengintai, Kenali FAST yang Bisa Selamatkan Nyawa dalam 4,5 Jam!
-
Dari Laboratorium ITB, Lahir Teknologi Inovatif untuk Menjaga Kelembapan dan Kesehatan Kulit Bayi
-
Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
-
Gerakan Peduli Kanker Payudara, YKPI Ajak Perempuan Cintai Diri Lewat Hidup Sehat
-
Krisis Iklim Kian Mengancam Kesehatan Dunia: Ribuan Nyawa Melayang, Triliunan Dolar Hilang
-
Pertama di Indonesia: Terobosan Berbasis AI untuk Tingkatkan Akurasi Diagnosis Kanker Payudara