Suara.com - Sudah diketahui bahwa kudapan cokelat tak hanya meninggalkan rasa manis di lidah yang disukai banyak orang. Lebih dari itu, cokelat nyatanya juga menyimpan berbagai manfaat kesehatan, bahkan bisa membantu mengatasi risiko penyakit berat.
Sebuah studi terkini misalnya, menyebut bahwa mengonsumsi cokelat hitam bisa membantu melindungi diri dari risiko mengidap penyakit mematikan yakni kanker. Menurut peneliti dari Indiana University, magnesium yang terkandung dalam cokelat dapat membunuh sel kanker pankreas, yang merupakan penyebab kematian keempat akibat kanker di Amerika Serikat (AS).
Dr Ka He selaku peneliti menjelaskan, kanker pankreas merupakan kanker yang memberi harapan hidup terendah dibandingkan jenis kanker lainnya. Namun menurutnya, studinya menemukan bahwa mengonsumsi cokelat hitam bisa memperpanjang harapan hidup pasien kanker, sekaligus merupakan upaya pencegahan terbaik.
Untuk sampai pada kesimpulan ini, tim peneliti telah melakukan penelitian terhadap 66 ribu lelaki dan perempuan berusia 50-76 tahun. Mereka berusaha melihat kaitan antara magnesium yang ditemukan dalam cokelat hitam dan efeknya terhadap kanker pankreas.
Para peneliti menemukan, penurunan asupan magnesium 100 mg per hari dapat meningkatkan risiko kanker pankreas sebanyak 24 persen. Sementara itu mereka yang rutin mengonsumsi cokelat hitam yang mengandung magnesium, memiliki harapan hidup lima tahun lebih lama dibanding mereka yang tidak mengsonsumsinya.
"Mengonsumsi cokelat hitam dengan kandungan magnesium yang tinggi bisa menjadi cara menyenangkan dalam mencegah risiko kanker pankreas," ujar salah seorang peneliti lainnya, Daniel Dibaba. [Daily Mail]
Berita Terkait
-
Menkes Budi: Cowok Perokok Red Flag, Perempuan Bakal Tanggung Risiko Kanker
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
-
CERPEN: Gema yang Tak Pernah Usai
-
Dari Herborist hingga Bathaholic: 4 Body Scrub Cokelat Terbaik untuk Kulitmu
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Gaya Hidup Sedentari Tingkatkan Risiko Gangguan Muskuloskeletal, Fisioterapi Jadi Kunci Pencegahan
-
Hati-hati saat Banjir! Jangan Biarkan 6 Penyakit Ini Menyerang Keluarga Anda
-
Pankreas, Organ yang Jarang Disapa Tapi Selalu Bekerja Diam-Diam
-
Perawatan Kulit Personal Berbasis Medis, Solusi Praktis di Tengah Rutinitas
-
Implan Gigi Jadi Solusi Modern Atasi Masalah Gigi Hilang, Ini Penjelasan Ahli
-
Apa Beda Super Flu dengan Flu Biasa? Penyakitnya Sudah Ada di Indonesia
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin