Suara.com - Kita tahu bahwa berlari memiliki banyak sekali manfaat kesehatan, salah satunya bisa meningkatkan kesehatan jantung Anda. Tak cuma itu, lari ternyata juga baik untuk kehidupan seks Anda lho!
Setelah selesai berlari atau jogging, tubuh Anda tentu akan berkeringat. Menurut sexpert dan neuroscientist Dr. Nicole Prause, hal ini bisa 'menipu diri' seorang perempuan.
Saat berlari, detak jantung meningkat, mirip dengan ketika Anda bersiap-siap untuk bercinta. Ini disebut 'transfer of expectation'.
"Secara umum, jika detak jantung meningkat dan Anda melihat pasangan, Anda lebih mungkin untuk merasakan gairah yang nyata karena pasangan Anda. Bahkan jika setelah berlari, Anda tak melihatnya," kata Dr. Prause dilansir Mirror.co.uk.
Dia mengatakan bahwa joging cepat, jauh lebih efektif untuk meningkatkan aphrodisiac atau zat yang dipercaya dapat meningkatkan gairah seksual.
"Aphrodisiac tidak nyata. Tidak perlu mengeluarkan uang untuk mendapatkannya," tambah dia.
Dan setelah Anda bercinta, kunci untuk orgasme hanyalah bersantai. Dia mengatakan, Anda harus melepaskan kontrol.
Jadi, mulai sekarang rutinlah berlari agar tubuh tak hanya sehat, tapi juga kehidupan seks Anda jadi lebih bergairah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Ibu Tenang, ASI Lancar: Kunci Menyusui Nyaman Sejak Hari Pertama
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal
-
Waspada Penurunan Kognitif! Kenali Neumentix, 'Nootropik Alami' yang Dukung Memori Anda
-
Lompatan Layanan Kanker, Radioterapi Presisi Terbaru Hadir di Asia Tenggara
-
Fokus Turunkan Stunting, PERSAGI Dorong Edukasi Anak Sekolah tentang Pola Makan Bergizi
-
Bukan Mistis, Ini Rahasia di Balik Kejang Epilepsi: Gangguan Listrik Otak yang Sering Terabaikan
-
Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?