Suara.com - Menurut sebuah studi baru-baru ini yang diterbitakan dalam Journal of Sleep Research, kualitas tidur dan durasi tidur berkaitan dengan sensitivitas insulin dan pengurangan nafsu makan.
Seperti dilansir dari thehealthsite, tidur nyenyak dipercaya mampu mengurangi keinginan untuk mengonsumsi makanan manis dan asin, kata studi tersebut.
Pemimpin penulis Rob Henst yang juga merupakan Associate Professor di University of Cape Town di Afrika Selatan mengungkapkan, kurang tidur, yaitu tidur kurang dari 7 jam dikaitkan dengan peningkatan risiko kardio-metabolik, risiko penyakit jantung, dan gangguan metabolisme.
Ia juga menjelaskan, meningkatkan durasi tidur asal tidak berlebihan bisa mengurangi risiko tersebut.
Selain itu dalam studi yang dipublikasikan dalam Journal of Sleep Research, para peneliti menemukan bahwa perpanjangan durasi tidur dikaitkan dengan peningkatkan sensitivitas insulin, pengurangan nafsu makan, keinginan konsumsi makanan manis dan asin, hingga presentase asupan kalori harian.
"Sekarang jelas bahwa kualitas tidur yang buruk mungkin merupakan faktor risiko yang sama pentingnya untuk penyakit kardio-matabolik."ujar Dale Rae dari tim universitas tersebut.
Dalam studi ini, para peneliti memperlajari data dari 138 orang yang sehat, orang sehat yang memiliki tidur pendek, individu yang memiliki kelebihan berat badan dan tidur pendek, serta individu yang tidur pendek sebelum atau mengalami hipertensi.
Berita Terkait
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Strategi Jaga Kewarasan Mental di Tahun 2026
-
Anak Sering GTM? 7 Vitamin Penambah Nafsu Makan Terbaik Versi Dokter yang Wajib Dicoba!
-
Mengungkap Misteri Sulit Bangun Pagi dan Suka Begadang
-
Gelombang Panas Malam Hari Sebabkan Jutaan Orang Kurang Tidur
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak
-
Cara Kerja Gas Tawa (Nitrous Oxide) yang Ada Pada Whip Pink
-
Ibu Tenang, ASI Lancar: Kunci Menyusui Nyaman Sejak Hari Pertama
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal
-
Waspada Penurunan Kognitif! Kenali Neumentix, 'Nootropik Alami' yang Dukung Memori Anda
-
Lompatan Layanan Kanker, Radioterapi Presisi Terbaru Hadir di Asia Tenggara
-
Fokus Turunkan Stunting, PERSAGI Dorong Edukasi Anak Sekolah tentang Pola Makan Bergizi
-
Bukan Mistis, Ini Rahasia di Balik Kejang Epilepsi: Gangguan Listrik Otak yang Sering Terabaikan
-
Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?