Suara.com - Susah Tidur? Ini 5 Trik Agar Mudah Ngantuk dan Terlelap
Sering susah tidur di malam hari meskipun badan sudah lelah? Bisa jadi Anda mengalami apa yang disebut sebagai insomnia.
Dirangkum dari berbagai sumber, 5 trik ini dipercaya bisa membuat Anda lebih mudah tidur dan tidur lebih nyenyak. Mau coba?
1. Tenangkan pikiran
Tak ngantuk dan sulit tidur, jangan panik. Panik dan khawatir justru membuat Anda semakin sulit tidur.
Tenangkan pikiran dan jangan khawatir dengan kesibukan esok hari. Sebagai gantinya, sugestikan ke diri Anda bahwa sekarang saatnya istirahat agar besok bisa beraktivitas maksimal.
2. Keluar kamar
Susah mengantuk dan gelisah di kasur? Segera keluar kamar ya. Memaksakan tidur di kasur justru tidak baik, karena hanya menambah rasa cemas dan khawatir.
Jika Anda sudah lebih dari 20 menit di atas kasur dan tak juga tidur, segera keluar kamar dan lakukan aktivitas lain seperti membaca ata menonton televisi.
Baca Juga: Roy Kiyoshi Insomnia akibat Merasa Tertekan, Bagaimana Cara Mengatasinya?
3. Tulis diary
Siapa yang masih menulis diary secara rutin? Jangan tertawa, menulis diary di kala tak bisa tidur bisa membuat ngantuk lho.
Menulis diary merupakan bagian dari mengekspresikan pikiran. Hal ini juga merupakan salah satu bentuk untuk mengatasi stres.
4. Musik klasik
Beberapa musik karya musisi ternama seperti Ed Sheeran, Coldplay, dan Brian Eno diketahui baik untuk menemani Anda tidur.
Namun manfaat terbesar diberikan oleh genre musik klasik. Musik yang dibuat oleh Johann Sebastian Bach, Wolfgang Amadeus Mozart, dan Frederic Chopin disebut memiliki dampak paling besar dalam membuat seseorang tidur lebih cepat dan nyenyak.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya