Suara.com - Kesehatan tak melulu soal fisik namun juga melibatkan mental seperti pikiran dan jiwa.
Menyehatkan tubuh tak akan lengkap tanpa menyehatkan mental. Nah, menyehatkan mental bisa diraih dengan mengikuti kelas yoga, pijat, berjalan-jalan di alam terbuka, atau tidur yang cukup.
Dirangkum dari horoscope.com, Rabu (18/3/2020) apa kata zodiak Anda tentang kesehatan Anda hari ini?
Aries
Semakin banyak yang Anda tahu tentang makanan yang Anda asup, semakin baik keputusan Anda nanti, dan semakin lebih baik yang akan Anda rasakan.
Temukan apa yang penting soal makanan yang Anda makan selain rasanya.
Perhatikan bagaimana mereka diproduksi, dan tentunya hal ini akan mengubah bagaimana cara Anda makan sesuai kebutuhan tubuh Anda.
Taurus
Ada kekuatan dalam diri Anda, dan jangan coba singkirkan apa yang Anda rasakah hari ini.
Anda bisa saja melewatkan informasi yang berharga dan menyebabkan stres.
Baca Juga: Satu Penumpang PDP Corona, Pesawat dari Hongkong Tertahan di Juanda
Saat stres, area perut adalah yang paling sensitif, cobalah minum segelah teh kamomil untuk menenangkan saluran cerna Anda, dan konsumsi buah delima.
Gemini
Anda adalah orang yang memperhatikan penampilan dan hal tersebut bisa kita peroleh dengan tidur yang cukup.
Tidur dan istirahat lebih mudah kita dapatkan terutama setelah berolahraga. Kebiasaan kita akan menentukan bagaimana kita akan terlihat nantinya.
Ingin tahu zodiak lainnya? Lanjut di halaman berikut ya!
Cancer
Cobalah untuk mempraktekkan gaya hidup sehat dengan meminum banyak air, tidur yang cukup, perbanyak sayur dan buah, serta merutinkan olahraga tertentu.
Saat mulai mengidentifikasi latihan apa yang diinginkan dan butuhkan di hidup Anda, maka Anda akan lebih mudah menemukan kesempatan untuk memenuhinya.
Sangat penting bagi Anda untuk memikirkan hal ini karena kesehatan adalah urusan pribadi.
Leo
Mungkin belakangan ini Anda sadar bahwa Anda mengabaikan keseimbangan, baik dalam diri Anda maupun tubuh Anda.
Pernahkah Anda mempertimbangkan makanan apa yang berkalori ringan namun mengenyangkan, memberikan energi, dan menyenangkan?
Ada beberapa makanan tertentu yang bekerja lebih baik dalam sistem pencernaan kita, namun sedikit dari kita yang menyadari apa saja makanan tersebut.
Hari ini Anda akan didorong untuk menilai lagi kebiasaan personal Anda soal kesehatan.
Virgo
Hari ini akan membawa manfaat besar untuk Anda yang akan merasa lebih baik dan beberapa hal dalam kesehatanmu akan digaris bawahi.
Anda akan dibuat untuk melihat hal-hal yang sebenarnya mudah dimengerti, misalnya diet dan olahraga dan kebutuhan kita untuk memenuhi cairan setiap hari.
Libra
Anda adalah pribadi yang ramah dan riang, dan sebaiknya Anda setidaknya memerhatikan kesehatan Anda.
Diet dan olahraga setidaknya perlu dilibatkan dalam hidup dengan serius, dan cobalah pahami bagaimana menyeimbangan pekerjaan, bermain, dan mendengar kebutuhan tubuh.
Merawat diri sendiri akan membuat Nda lebih baik dalam menghadapi tantangan dalam kehidupan Anda yang aktif.
Scorpio
Anda akan lebih fokus pada diri Anda hari ini, dan sudahkah Anda memenuhi apa yang dibutuhkan tubuh Anda?
Libatkan makanan segar dan enak, olahraga yang sehat, dan rasa rileks tanpa tekanan, dan cobalah untuk meningkatkannya beberapa hari hingga bulan berikutnya.
Sagitarius
Anda memiliki kecenderungan mencari tahu kebenaran dan terkadang membuat Anda mudah cemas.
Jadikan, relaksasi sebagai rutinitas kesehatan Anda, misal dengan pijat, mandi uap, dan sauna yang bisa menenangkan tubuh dan membuat perspektif baru dalam pikiran dan jiwa Anda.
Capricorn
Emosi Anda hari ini berada dalam spotlight. Atur emosi Anda dengan praktek yang sehat yang mendorong rasa percaya diri.
Yoga bisa menjadi salah satu pilihan untuk mewujudkan perspektif tersebut.
Temukan kelas yoga yang tepat yang akan bisa membantu meningkatkan kinerja sistem limfe yang mengendalikan sistem imun kita lebih baik.
Aquarius
Hari ini akan membuat Anda merasa sedikit romantis, gunakan semua kekuatan intuisi Anda untuk membuat perasaan Anda dikenali dan bagaimana menyenangkan diri dan orang lain lewat tubuh Anda.
Ini bisa berarti ekspresi wajah, perhatian fisik, atau memberikan ruang bagi mereka yang membutuhkan.
Untuk meningkatkan aspek ini, coba manjakan diri Anda dengan sesuatu yang merilekskan baik tubuh maupun pikiran, seperti pijat, sauna, atau berjalan-jalan di alam terbuka.
Pisces
Apapun yang ingin Anda capai soal kesehatan akan terlihat jelas pada hari ini.
Apakah Anda memiliki kekuatan lebih? Ataukah tidur ada semakin membaik?
Apakah Anda lebih berenergi tanpa mengonsumsi banyak kafein? Apapun yang Anda inginkan, jelaskan di hari ini dan lakukan untuk meraihnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Gaya Hidup Sedentari Tingkatkan Risiko Gangguan Muskuloskeletal, Fisioterapi Jadi Kunci Pencegahan
-
Hati-hati saat Banjir! Jangan Biarkan 6 Penyakit Ini Menyerang Keluarga Anda
-
Pankreas, Organ yang Jarang Disapa Tapi Selalu Bekerja Diam-Diam
-
Perawatan Kulit Personal Berbasis Medis, Solusi Praktis di Tengah Rutinitas
-
Implan Gigi Jadi Solusi Modern Atasi Masalah Gigi Hilang, Ini Penjelasan Ahli
-
Apa Beda Super Flu dengan Flu Biasa? Penyakitnya Sudah Ada di Indonesia
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin