Suara.com - Pikiran berperan penting dalam menentukan kesehatan fisik. Bahkan tak jarang penyakit datang karena pikiran stres atau perasaan cemas.
Olahraga bisa membantu tubuh tetap aktif dan memproduksi hormon endorfin yang memicu perasaan bahagia. Beberapa zodiak perlu melakukan hal tersebut agar dirinya tak dikuasai dengan perasaan negatif yang bisa berdampak buruk pada tubuh.
Cek di bawah ini, sebagaimana dialihbahasakan Suara.com dari situs Horoscope.com.
Aries
Anda mungkin sudah tahu bahwa olahraga bisa memicu endorfin yang merupakan hormon perasaan bahagia. Karena itu, pastikan Anda lakukan latihan fisik hari ini daripada perasaan frustrasi hanya akan makin meningkat. Latihan aerobik akan meningkatkan oksigen pada darah Anda dan membawa rasa semangat.
Taurus
Makanan manis yang dikonsumsi secara berlebihan bisa menyebabkan berbagai penyakit, mulai dari gigi berlubang sampai diabetes melitus. Selain itu, makanan atau minuman manis juga bisa jadi salah satu penyebab berat badan bertambah. Karena itu, Anda sebaiknya mulai kurangi makanan juga minuman yang mengandung gula.
Gemini
Penting untuk memerhatikan tanda yang diberikan tubuh mengenai kondisi kesehatan. Baik kesehatan emosional maupun fisik. Apakah Anda tidur nyenyak? Apakah Anda cukup minum? Apakah Anda mencerna makanan dengan baik? Semua hal kecil yang diperhatikan akan mengarah pada kesadaran diri untuk bisa hidup lebih sehat.
Cancer
Tidak semua kondisi atau peristiwa harus diberi sentimen emosional. Anda juga harus berpikir rasional untuk bisa mendapat jalan keluar dari permasalahan yang dihadapi. Gunakan olahraga untuk membantu merasa lebih terkendali dengan pikiran rasional.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Tidak Semua Orang Cocok di Gym Umum, Ini Tips untuk Olahraga Bagi 'Introvert'
-
Dehidrasi Ringan Bisa Berakibat Serius, Kenali Tanda dan Solusinya
-
Indonesia Masih Kekurangan Ahli Gizi, Anemia hingga Obesitas Masih Jadi PR Besar
-
Cedera Tendon Achilles: Jangan Abaikan Nyeri di Belakang Tumit
-
Super Flu: Ancaman Baru yang Perlu Diwaspadai
-
3D Echocardiography: Teknologi Kunci untuk Diagnosis dan Penanganan Penyakit Jantung Bawaan
-
Diam-Diam Menggerogoti Penglihatan: Saat Penyakit Mata Datang Tanpa Gejala di Era Layar Digital
-
Virus Nipah Sudah Menyebar di Sejumlah Negara Asia, Belum Ada Obatnya
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak