Suara.com - Pembahasan tentang sejarah pramuka masuk ke dalam jadwal belajar TVRI besok, Jumat 14 Agustus 2020.
Lewat tayangan ini, anak-anak bisa belajar tentang sejarah pramuka dan perannya dalam perjuangan bangsa Indonesia.
Program Belajar dari Rumah yang ditayangkan setiap hari di Stasiun TVRI Nasional merupakan upaya Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) dalam membantu terselenggaranya pendidikan bagi semua kalangan kini dihadirkan melalui Program Belajar dari Rumah.
Kebijakan siaran belajar dari rumah yang ditayangkan di stasiun TVRI Nasional telah diterapkan sejak Senin, 13 April 2020.
Pada Senin hingga Jumat, Program belajar dimulai pada pagi hari dengan materi yang dikhususkan untuk tingkatan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).
Kemudian akan dilanjutkan untuk materi pembelajaran tingkat SD hingga SMA, pada siang hari.
Berikut Jadwal Belajar dari Rumah TVRI dan link live streaming untuk besok, Jumat 14 Agustus 2020:
- 08.00 - 08.30 WIB (PAUD) Jalan Sesama: Tumbuhan Tumbuh
- 08.30 - 09.00 WIB (SD Kelas 1-3) Cinta Tanah Air, Peduli Lingkungan, dan Sayang Keluarga
- 09.00 - 09.30 WIB (SD Kelas 4-6) Sejarah Pramuka
- 09.30 - 10.00 WIB (SMP) Hari Pramuka: Perjuangan
- 10.00 - 10.05 WIB (Bahasa Inggris) Lesson 10: Come Over to My Place (Datang ke Tempatku)
- 10.05 - 10.30 WIB (SMA/SMK) Film Pramuka Penggalang: Sang Pratama
- 10.30 - 11.00 WIB Keluarga Indonesia: Menanamkan Nilai Baik pada Anak
Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
Bila ingin menonton program Belajar dari Rumah yang ditayangkan TVRI Nasional, bisa mengklik link live streamingnya di sini atau klik di sini.
Baca Juga: Khofifah: Pramuka Harus Lantang Ajak Warga Disiplin Protokol Kesehatan
Tag
Berita Terkait
-
Kesurupan Massal di Malam Upacara Api Unggun
-
Protes Kenaikan Harga, Pedagang Pasar Pramuka Kompak Tutup Kios
-
Usai Protes Pedagang dan Mediasi Gubernur DKI, Tarif Kios Pasar Pramuka Resmi Diturunkan
-
Pedagang Bongkar Praktik Culas Mafia Kuasai Ratusan Kios di Pasar Pramuka, Ini Ceritanya!
-
Bantah Harga Kios Pasar Pramuka Naik 4 Kali Lipat, Begini Kata Pasar Jaya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Apa Beda Super Flu dengan Flu Biasa? Penyakitnya Sudah Ada di Indonesia
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya