Suara.com - Lebih dari seperempat kasus Covid-19 terdapat di benua Asia. Update Covid-19 global yang dikutip dari situs worldometers, Asia mencatatkan jumlah infeksi 10,7 juta orang dari seluruh kasus di dunia sebanyak 34,2 juta orang.
Penambahan infeksi harian juga paling banyak terjadi di Asia dengan jumlah 119.641 pada Kamis (1/10/2020). Angka itu jauh melampaui infeksi harian benua lain, seperti Amerika Utara 58.454 kasus, Eropa 69.160 kasus, Amerika Selatan 59.345 kasus, Afrika 7.260 kasus, dan Oceania 35 kasus.
Lonjakan kasus paling banyak masih terjadi di India yang menyumbang 81.693 kasus dalam satu hari. Diikuti negara-negara lainnya, termasuk Indonesia juga penyumbang empat terbanyak dengan jumlah 4.174 kasus.
Posisi Indonesia berada di bawah Israel yang memiliki jumlah kasus harian sebanyak 7.996 infeksi dan Irak 4.494 orang. Sementara negara kelima dengan infeksi harian terbanyak di Asia adalah Iran dengan jumlah 3.825 orang.
Indonesia menempati peringkat ke-9 kasus Covid-19 terbanyak di dunia. Hingga Kamis (1/10/2020) pukul 12.00 WIB, jumlah kasusnya telah mencapai 291.182 orang. Sementara di antara negara ASEAN, Indonesia jadi terbanyak kedua setelah Filipina yang membukukan 314.079 kasus.
Berikut 10 negara di Benua Asia dengan jumlah kasus Covid-19 terbanyak:
- India 6,391,960 kasus
- Iran 461,044 kasus
- Irak 367,474 kasus
- Bangladesh 364,987 kasus
- Arab Saudi 335,097 kasus
- Turki 320,070 kasus
- Filipina 314.079 kasus
- Pakistan 312,806 kasus
- Indonesia 291.182 kasus
- Israel 253,490 kasus
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Stop Diet Ketat! Ini 3 Rahasia Metabolisme Kuat ala Pakar Kesehatan yang Jarang Diketahui
-
Indonesia Darurat Kesehatan Mental, Kasus Terbanyak: Depresi, Anxiety, dan Skizofrenia
-
Rekomendasi Vitamin untuk Daya Tahan Tubuh yang Mudah Ditemukan di Apotek
-
Horor! Sampah Plastik Kini Ditemukan di Rahim Ibu Hamil Indonesia, Apa Efeknya ke Janin?
-
Kebutuhan Penanganan Kanker dan Jantung Meningkat, Kini Ada RS Berstandar Global di Surabaya
-
Waspada Ibu Hamil Kurus! Plis Kenali Risikonya dan Cara Aman Menaikkan Berat Badan
-
9 Penyakit 'Calon Pandemi' yang Diwaspadai WHO, Salah Satunya Pernah Kita Hadapi
-
Kabar Baik Pengganti Transplantasi Jantung: Teknologi 'Heart Assist Device' Siap Hadir di Indonesia
-
Jennifer Coppen Ungkap Tantangan Rawat Kulit Sensitif Anaknya, Kini Lebih Selektif Pilih Skincare
-
Titiek Soeharto Klaim Ikan Laut Tidak Tercemar, Benarkah Demikian?