Suara.com - Selama pandemi Covid-19 berlangsung di Indonesia dan seluruh dunia, sosok dr Tirta kerap menjadi sorotan baik itu karena aksinya maupun ucapannya.
Meski demikian, juga tidak pernah lelah untuk terjun ke masyarakat untuk mengedukasi tentang Covid-19. Salah satunya ialah tentang pentingnya memakai masker dan mencuci tangan.
Bahkan, dalam siaran YouTube BNPB, bernama lengkap Tirta Mandira Hudhi bercerita bahwa dirinya rela melepas masker dan bersalaman dengan orang yang baru ia temui untuk meyakinkan mereka menerapkan protokol kesehatan.
"Kaya contoh di Cilincing saya edukasi, orang yang saya edukasi malah bilang gini, 'Mas dokter gue baru mau pakai masker kalau lo lepas duluan'," ujar dr Tirta, Rabu, (28/10/2020).
Menanggapi hal itu, dr Tirta pun nekat untuk melepas maskernya. Bahkan, ia juga bersalaman dengan orang tersebut.
"Lalu dia bilang, 'Yaudah karena pak dokter mau lepas masker, saya baru mau pakai masker', besoknya saya langsung diswab dan alhamdulillah negatif," kata Tirta menceritakan.
Ia menegaskan bahwa dalam situasi seperti saat ini tidak tepat jika menyalahkan masyarakat yang kesulitan mematuhi prokolok kesehatan. Menurut Tirta, yang perlu dilakukan ialah menggali dan mencari tahu mengapa masyarakat sulit untuk melakukannya.
"Kita engga pernah nyalahin masyarakat tapi kita harus menggali kenapa mereka engga pake, kenapa mereka ga patuh protokol atau mereka engga mampu, cuek atau ga tahu," ujar dia.
Baca Juga: Ingatkan Pakai Masker, Seorang Perawat Dianiaya hingga Patah Tulang
Berita Terkait
Terpopuler
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
-
Menkeu Purbaya 'Semprot' Bobby Nasution Cs Usai Protes TKD Dipotong: Perbaiki Dulu Kinerja Belanja!
Terkini
-
Mulai Usia Berapa Anak Boleh Pakai Behel? Ria Ricis Bantah Kabar Moana Pasang Kawat Gigi
-
Varises Mengganggu Penampilan dan Kesehatan? Jangan Panik! Ini Panduan Lengkap Mengatasinya
-
Rahasia Awet Muda Dibongkar! Dokter Indonesia Bakal Kuasai Teknologi Stem Cell Quantum
-
Belajar dari Kasus Ameena, Apakah Permen Bisa Membuat Anak Sering Tantrum?
-
Bukan Sekadar Gadget: Keseimbangan Nutrisi, Gerak, dan Emosi Jadi Kunci Bekal Sehat Generasi Alpha
-
Gerakan Kaku Mariah Carey saat Konser di Sentul Jadi Sorotan, Benarkah karena Sakit Fibromyalgia?
-
Di Balik Rak Obat dan Layar Digital: Ini Peran Baru Apoteker di Era Kesehatan Modern
-
Kesibukan Kerja Kerap Tunda Pemeriksaan Mata, Layanan Ini Jadi Jawaban
-
Langkah Tepat Pengobatan Kanker Ovarium: Masa Remisi Lebih Panjang Hingga Tahunan
-
Katarak yang Tidak Dioperasi Berisiko Meninggal Dunia Lebih Awal, Ini Alasannya