Suara.com - Kacang almond merupakan salah satu jenis kacang yang enak dan menyehatkan. Karena, kacang almond mengandung banyak vitamin dan elemen lain yang dibutuhkan kesehatan tubuh.
Sayangnya, banyak orang mungkin belum memahami manfaat kesehatan dari makan kacang almond. Tak hanya untuk kesehatan fisik, tetapi juga baik untuk penampilan Anda.
Berikut ini dilansir dari Bright Side, 5 perubahan positif yang terjadi ketika Anda mengonsumsi 4 biji kacang almond setiap hari.
1. Penurunan kolesterol
Salah satu manfaat makan 4 kacang almond setiap hari adalah menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam tubuh. Jika kadar kolesterol LDL Anda sudah terlampau tinggi, cobalah mengonsumsi kacang almond menjadi 20-30 sehari. Adapun gejala kolesterol tinggi adalah bintik-bintik di kelopak mata bawah, kaki yang sakit, dan rambut beruban.
2. Rambut sehat
Kacang almond mengandung hampir semua vitamin dan mineral yang dibutuhkan untuk meningkatkan pertumbuhan rambut menjadi lebih kuat. Karena, kacang almond mengandung magnesium dan seng yang merangsang pertumbuhan rambut, vitamin E yang membuat rambut lebih kuat, serta vitamin B yang membuat rambut berkilau.
3. Mencegah penyakit jantung
Antioksidan, lemak tak jenuh tunggal, magnesium dan tembaga dalam kacang almond sangat mendukung kesehatan jantung serta pembuluh darah. Guna mencegah penyakit jantung iskemik dan kondisi jantung lainnya, makanlah kacang almond dengan kulitnya.
Baca Juga: Varian Baru Virus Corona dari India Berhasil Bikin Inggris Cemas
4. Mencegah kerutan
Kacang almond mengandung banyak mangan yang membantu menghasilkan kolagen, protein yang bertanggung jawab pada warna kulit. Vitamin E dan antioksidan dalam kacang almond juga bisa membantu melawan tanda-tanda penuaan.
5. Menurunkan berat badan
Satu studi ilmiah membuktikan makan kacang almond bisa membantu Anda mengonsumsi lebih sedikit karbohidrat. Hal ini bisa menormalkan metabolisme yang juga berkontribusi pada penurunan berat badan, yang dijamin oleh vitamin dan serat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Ginjal Rusak Tanpa Gejala? Inovasi Baru Ini Bantu Deteksi Dini dengan Akurat!
-
Apotek Bisa Jadi Garda Depan Edukasi dan Deteksi Dini Stunting, Begini Perannya
-
Tak Sekadar Air Putih, Ini Alasan Artesian Water Jadi Tren Kesehatan Baru
-
Vitamin C dan Kolagen: Duo Ampuh untuk Kulit Elastis dan Imunitas Optimal
-
Smart Hospital, Indonesia Mulai Produksi Tempat Tidur Rumah Sakit yang Bisa 'Baca' Kondisi Pasien
-
Tren Minuman Bernutrisi: Dari Jamu ke Collagen Drink, Inovasi Kesehatan yang Jadi Gaya Hidup Baru
-
Perawatan Komprehensif untuk Thalasemia: Dari Transfusi hingga Dukungan Psikologis
-
Indonesia Kaya Tanaman Herbal, Kenapa Produksi Obat Alami Dalam Negeri Lambat?
-
Supaya Anak Peduli Lingkungan, Begini Cara Bangun Karakter Bijak Plastik Sejak Dini
-
Kemendagri Dorong Penurunan Angka Kematian Ibu Lewat Penguatan Peran TP PKK di Daerah