Suara.com - Mengonsumsi jus menjadi salah satu bagian dari gaya hidup sehat yang bisa dilakukan siapa saja. Sejumlah jus, baik yang berdasar dari buah maupun sayur, tentunya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
Suara.com pun merangkum 5 jus dengan manfaat terbaik yang bisa Anda konsumsi, mulai dari mencegah hipertensi hingga meredakan batuk pilek. Apa saja?
1. Manfaat Jus Tomat untuk Kesehatan, Dapat Melawan Obesitas!
Siapa sih yang tidak kenal tomat, selain digunakan sebagai penyedap rasa, tomat juga memiliki manfaat yang baik loh untuk kesehatan. Di Indonesia ini, tomat sering digunakan sebagai bahan pelengkap dalam membuat sambal serta menjadi bahan utama dari saus.
Nah, untuk yang kita bahas ini adalah olahan tomat dalam bentuk jus. Dalam setiap jus tomat, terdapat banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh, mulai dari vitamin A, vitamin C hingga kalium.
2. Manfaat Jus Stroberi dan Pisang, Solusi Sehat Jangka Panjang
Munculnya berbagai jenis inovasi produk minuman saat ini memang tidak lepas, dari semakin banyaknya konsumen minuman yang sangat menggemari minuma kekinian mulai dari remaja hingga dewasa. Beberapa produk jenis minuman kekinian memiliki keunikan masing-masing sehingga tak jarang menjadi target buruan konsumen. Namun tak jarang beberapa jenis minuman mungkin diolah dengan menggunakan bahan-bahan tertentu seperti pewarna ataupun pengawet yang tentunya sangat berbahaya apabila terus dikonsumsi secara berlebihan. Salah satu solusi menghindari hal tersebut adalah dengan membuat minuman sehat sendiri dengan memanfaatkan bahan-bahan sederhana yang tentunya memiliki khasiat yang luar biasa.
Siapa yang tidak kenal jus? Jus merupakan minuman sehat hasil dari saripati buat yang dihaluskan sehingga menjadi cairan yang dapat dikonsumsi sehari-hari sebagai penambah asupan gizi tubuh. Kandungan gizi yang terdapat pada jus terlebih apabila dibuat oleh tangan sendiri akan terasa lebih besar manfaatnya bagi kesehatan tubuh. Diantara berbagai jenis buah-buahan yang dapat dijadikan jus adalah buah stroberi dan pisang.
Baca Juga: 14 Manfaat Jus Jambu Biji, untuk Kesehatan dan Daya Tahan Tubuh
3. Musim Pancaroba Bikin Kamu Batuk Pilek? Coba Minum Jus Nanas!
Perubahan musim atau yang dikenal sebagai pancaroba, biasanya diikuti dengan datangnya berbagai penyakit, mulai dari panas dalam, pusing, batuk, dan juga pilek.
Khusus batuk, Anda pasti tahu kalau ada beberapa ramuan tradisional yang dapat mengatasi penyakit ini. Mulai dari perasan jeruk nipis, hingga madu.
4. Studi Ungkap Manfaat Kesehatan Jus Cranberry: Bisa Cegah Masalah ISK Pada Perempuan!
Berita Terkait
-
4 Blender Portable Mini untuk Bikin Jus Buah bagi Pekerja Kantoran, Praktis dan Cepat
-
7 Cara Alami Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Ikuti Gerakan Ini
-
Manfaat Jus Bit Buatan Dearly Joshua Buat Ari Lasso, Padahal Ampuh Cegah Tekanan Darah Tinggi
-
Waspada! Hipertensi Intai Anak Muda, Ini Resep Sehat Kata Dokter
-
Jantung Sehat, Hidup Lebih Panjang: Edukasi yang Tak Boleh Ditunda
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Tidak Semua Orang Cocok di Gym Umum, Ini Tips untuk Olahraga Bagi 'Introvert'
-
Dehidrasi Ringan Bisa Berakibat Serius, Kenali Tanda dan Solusinya
-
Indonesia Masih Kekurangan Ahli Gizi, Anemia hingga Obesitas Masih Jadi PR Besar
-
Cedera Tendon Achilles: Jangan Abaikan Nyeri di Belakang Tumit
-
Super Flu: Ancaman Baru yang Perlu Diwaspadai
-
3D Echocardiography: Teknologi Kunci untuk Diagnosis dan Penanganan Penyakit Jantung Bawaan
-
Diam-Diam Menggerogoti Penglihatan: Saat Penyakit Mata Datang Tanpa Gejala di Era Layar Digital
-
Virus Nipah Sudah Menyebar di Sejumlah Negara Asia, Belum Ada Obatnya
-
Tak Perlu ke Luar Negeri, Indonesia Punya Layanan Bedah Robotik Bertaraf Internasional
-
Hari Gizi Nasional: Mengingat Kembali Fondasi Kecil untuk Masa Depan Anak