Suara.com - Bercinta merupakan aktivitas intim yang dilakukan pasangan untuk mendapatkan kenikmatan seksual. Beberapa kegiatan seperti cuddling hingga spooning dianjurkan usai bercinta, untuk mempererat keintiman.
Bagaimana dari sisi kesehatan? Mengutip situs WebMD, ada 5 hal yang perlu Anda lakukan usai bercinta agar kesehatan organ intim terjaga. Apa saja?
1. Buang Air Kecil
Buang air kecil alias kencing merupakan kegiatan yang perlu dilakukan usai bercinta. Sebab, bisa jadi ada bakteri yang masuk lewat saluran kencing ke dalam tubuh Anda.
Dengan buang air kecil, bakteri-bakteri ini akan keluar bersamaan dengan kotoran lainnya.
2. Mandi
Tidak perlu langsung bangkit dari kasur untuk mandi sesegera mungkin usai bercinta. Berikan waktu cuddling dan spooning dengan pasangan, sebelum Anda mandi dan membersihkan tubuh.
Usahakan cuci bagian organ intim untuk menghindari risiko infeksi. Gunakan sabun agar kebersihannya maksimal.
3. Cuci tangan
Baca Juga: Waspada! Ini Dampak Buruk Kebanyakan Minum Air Pada Pasien Cuci Darah
Mencuci tangan dengan sabun merupakan bagian dari perilaku hidup bersih dan sehat yang tidak hanya perlu dilakukan usai bercinta, tapi juga saat kegiatan lain seperti makan dan bepergian.
Apalagi jika Anda sebelumnya menggunakan untuk pemanasan dan menyentuh organ intim pasangan, bukan tak mungkin ada bakteri yang menempel dan perlu dibersihkan.
4. Minum air
Setelah buang air kecil, Anda mungkin merasakan haus. Karena itu, jangan lupa minum air sesudah bercinta ya.
Dengan mencukupi kebutuhan minum air, Anda akan buang air kecil lebih sering, membuat risiko bakteri berkembang biak di saluran kencing berkurang.
5. Gunakan baju longgar
Berita Terkait
-
Stop Panik! Ini yang Sebenarnya Terjadi Jika Minum Air Dingin Setelah Olahraga
-
Bukan Cuma Pelepas Dahaga: 4 Alasan Ajaib Kenapa Minum Air Putih Itu Penting Banget
-
Bejat, Ayah di Demak Siksa Balita Minum Air Kloset karena Stres Kalah Judi
-
Jangan Berlebihan, Ini Takaran Minum Air Putih sesuai Umur demi Ginjal Sehat
-
7 Minuman Alami Berkhasiat Bantu Detoks Ginjal: Antiribet, Yuk Coba di Rumah!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Hati-hati saat Banjir! Jangan Biarkan 6 Penyakit Ini Menyerang Keluarga Anda
-
Pankreas, Organ yang Jarang Disapa Tapi Selalu Bekerja Diam-Diam
-
Perawatan Kulit Personal Berbasis Medis, Solusi Praktis di Tengah Rutinitas
-
Implan Gigi Jadi Solusi Modern Atasi Masalah Gigi Hilang, Ini Penjelasan Ahli
-
Apa Beda Super Flu dengan Flu Biasa? Penyakitnya Sudah Ada di Indonesia
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?