Suara.com - Perempuan di Cina ini benar-benar memahami apa yang disebut sebagai kerja keras. Bagaimana tidak? Setiap hari ia menghabiskan waktu selama 8 jam untuk memukul lalat.
Ruang Tang, nama perempuan itu, menghabiskan hari-hari pensiunnya dengan melakukan pekerjaan yang tak biasa itu. Bahkan, itu mungkin adalah pekerjaan teraneh di dunia.
Perempuan berusia 80 tahun ini telah menghabiskan 14 tahun terakhir dalam hidupnya dengan mengusir lalat-lalat yang kerap mengganggu kenyamanan warga di Changmingsixiang, Hangzhou itu.
Ia mengatakan, setelah pensiun, ingin mengabdikan dirinya untuk membantu masyarakat sekitar.
“Saya mencari pekerjaan yang bisa berguna bagi masyarakat dan saya melihat banyak sekali lalat beterbangan terutama di musim panas. Saya memutuskan untuk membunuh lalat-lalat. Mungkin ini berguna dan sejak itu saya mengerjakannya,” ujarnya.
Oleh aksi mulianya ini, ia banyak mendapat pujian di surat kabar setempat. Mereka juga menyebutkan bahwa lalat-lalat itu sangat berisik dan cepat berkembang biak. Bahkan, oleh media setempat, lalat-lalat ini disebut sebagai ‘musuh masyarakat’.
“Dia berhasil membunuh lalat-lalat itu dengan cara yang baik. Siapa yang tahu berapa banyak lalat yang akan berkeliaran di area itu jika dia [Ruang Tang] tidak membunuhnya?,” tulis media setempat.
Diperkirakan selama 8 jam melakukan aksinya, ia bisa membunuh sekitar 1000 lalat hanya dengan alat pengusir lalat sederhana yang terbuat dari plastik. Oleh masyarakat setempat, ia disebut sebagai pahlawan.
“Saya merasa terhormat bisa membantu tetangga untuk memusnahkan lalat. Ini juga pekerjaan yang bagus untuk orang seusia saya dan menjaga badan tetap fit,” ungkapnya saat diwawancara televisi lokal. (News)
Berita Terkait
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Luka Sejarah dalam Perempuan dan Anak-Anaknya
-
Kepekaan Perempuan Terhadap Bencana, Mengapa Kepedulian Dianggap Ancaman?
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis
-
Internalized Misogyny: Ketika Perempuan Justru Melestarikan Ketimpangan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan