Suara.com - Rambut adalah mahkota setiap perempuan. Meski berhijab, rambut tetap menjadi hal yang paling penting, tak terkecuali artis cantik satu ini.
Rachel Maryam, seorang muslimah berhijab yang juga brand ambassador Sariayu Hijab Hair Care, memberikan tips-tips sederhana untuk merawat rambutnya.
"Rambut muslimah berhijab itu pasti tidak lepas dari masalah ketombe, lepek dan berminyak. Makanya saya sekarang pakai paket lengkap perawatan rambut Sariayu," ujarnya dalam acara Hijab Show - Hijabers Beauty day di Jakarta, Kamis (29/5/2014).
Pertama yang dilakukan, kata Rachel, memakai Shampoo yang berfungsi untuk membersihkan, menguatkan dan menghitamkan rambut.
Tak lupa, ia menggunakan conditioner untuk melembabkan rambut. "Meski lembab, tapi rambut tidak menjadi lepek," tambahnya.
Rachel pun memakai Tonic Lotion yang menutrisi rambut agar terus sehat dan kuat. Setelah itu untuk mengharumkan, ia memakai Hair Mist.
"Setelah seharian beraktivitas, buka hijab di rumah, jadi percaya diri. Apalagi mau dekat-dekat suami dan orang-orang yang kita sayang," katanya.
Sariayu Hijab Hair Care ini, menurut Rachel, terbuat dari bahan-bahan alami asli bumi Indonesia, seperti urang-aring, daun mangkokan, cabai rawit, daun mint dan lidah buaya.
Melalui produk yang dikhususkan bagi peremouan berhijab, Sariayu ingin mengajak para perempuan berhijab di Indonesia tampil cantik, natural dan halal dengan produk perawatan yang tepat.
Berita Terkait
-
5 Sampo Terbaik untuk Menyamarkan Uban di Usia 50-an, Rambut Tampak Muda Kembali
-
Tips dan Cara Memulai Investasi Reksa Dana dari Nol, Aman untuk Pemula!
-
9 Tips Makeup Tahan Keringat agar Wajah Tetap Segar Sepanjang Hari
-
5 Rekomendasi Sampo Penghitam Rambut, Mudah Ditemukan di Supermarket
-
Bukan Cuma Gaya, Grooming Jadi Kunci Percaya Diri Pria Modern: Begini Caranya
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Siapa Saja Shio Paling Beruntung 14 November 2025? Ini 6 Daftar Lengkapnya
-
Benarkah Madu dan Sirup Maple Lebih Sehat dari Gula Biasa? Ini Faktanya
-
5 Rekomendasi Lipstik Transferproof: Tahan Lama, Cocok untuk yang Suka Jajan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
4 Parfum Aroma Powdery yang Wajib Kamu Coba, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Bisa Memutihkan Wajah? Cek Fakta dan Rekomendasi yang Layak Dicoba
-
5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
-
5 Sampo Terbaik untuk Menyamarkan Uban di Usia 50-an, Rambut Tampak Muda Kembali
-
Hari Ini Apakah Malam Jumat Kliwon? Intip Weton Kalender Jawa 14 November 2025