Suara.com - Liburan merupakan saat yang ditunggu-tunggu. Namun, bagaimana jika mengalami keterbatasan dana? Semua itu tetap bisa terwujud dengan berlibur ala backpacker.
Meskipun berlibur ala backpacker tidak membutuhkan rencana rinci, tapi hendaknya diperlukan beberapa persiapan, agar liburan tidak berubah menjadi bencana dan tetap menyenangkan meski dana yang dimiliki terbatas.
Berikut beberapa hal yang patut diperhatikan, terutama bagi mereka yang masih awam sebagai backpacker.
1. Pilih kendaraan dengan tarif terendah
Sebagai bakcpacker tidak perlu terlalu pusing memesan tiket dari jauh hari. Terutama jika perjalanan yang akan ditempuh hanya sebatas di dalam negeri dan tidak terlalu jauh. Bahkan, Anda bisa memilih jenis kendaraan on the spot.
2. Jangan membawa barang terlalu banyak
Bawalah barang-barang yang dibutuhkan saja. sebagai backpacker, Anda mungkin harus tetap membawa ransel itu kemana-mana. Pilihlah ransel yang tidak terlalu besar, sehingga tidak terllau sulit saat harus menggendongnya ke berbagai tempat wisata yang dituju.
3. Jangan terlalu terencana
Hal ini mungkin sulit bagi mereka yang terbisa melakukan perjalanan secara terencana. Tapi salah satu aturan dasar yang tidak tertulis bagi para backpacker adalah menjadi sefleksibel mungkin.
Sebagai backpacker kemungkinan besar Anda akan menemui berbagai orang baru yang mungkin dapat mengalihkan rute yang sudah terencana. Setidaknya rencana berapa lama Anda akan berada di satu tempat, itu yang dapat dilakukan seorang bakcpacker.
4. Kenakan pakaian nyaman
Untuk melakukan perjalanan sebagai backpacker, hendaknya mengenakan pakaian senyaman mungkin, mulai dari atas kepala hingga sepatu yang akan digunakan. Hal ini dperlu dilakukan mengingat Anda akan melakukan perjalanan dengan berjalan kaki atau dengan menggunakan kendaraan umum.
5. Jangan membawa uang tunai terlalu banyak
Selain untuk menghindari kemungkinan dirampok, Anda juga bisa kehilangan. Hendaknya membawa uang secukupnya, dan ATM kini sudah ada dimana-mana untuk memudahkan saat melakukan transaksi, sehingga mengurangi penggunaan uang tunai. Simpan uang di tempat seaman mungkin.
6. Buatlah jurnal perjalanan
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
Terkini
-
Rejuran S Bantu Wulan Guritno Atasi Bopeng, Terungkap dalam Insecurity Uncovered Zap Premiere
-
TikTok Shop by Tokopedia Dukung Brand Lokal Bersinar di Jakarta Fashion Week 2026
-
8 Fakta Perjalanan Cinta Deddy Corbuzier & Sabrina Chairunnisa: Nikah di Tanggal Cantik, Kini Cerai
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream yang Harganya Affordable untuk Mencerahkan Kulit Wajah
-
5 Parfum dengan Wangi Horor, Cocok Dipakai saat Halloween
-
7 Arti Mimpi Dicakar Kucing Menurut Primbon, Tak Selalu Berarti Hal Buruk
-
5 Shio Paling Beruntung 30 Oktober 2025: Rezeki Melimpah dan Hubungan Membaik
-
Langkah-Langkah Menyusun Surat Elektronik untuk Permintaan Donasi
-
7 Tren Kecantikan Vintage yang Diprediksi Akan Booming Lagi
-
Gugat Cerai Deddy Corbuzier, Intip Pendidikan Sabrina Chairunnisa