Suara.com - Ketiak berwarna gelap adalah kondisi yang umum terjadi, baik pada perempuan maupun lelaki. Ketiak gelap terjadi karena adanya jumlah melanin di ketiak. Biasanya, hal ini disebabkan oleh beberapa hal.
Obat-obatan tertentu, seperti pil kontrasepsi yang mengandung asam nikotinat bisa membuat kulit ketiak berubah warna. Selain itu, mencukur bulu ketiak, infeksi bakteri seperti erythrasma, dan penggunaan deodoran juga dapat membuat kulit Anda menjadi gelap.
Ada beberapa cara agar Anda terhindar dari kondisi tersebut. Misalnya dengan sering mengenakan pakaian longgar, menghindari deodoran untuk sementara waktu, dan mencukur bulu dalam keadaan kering.
Anda juga bisa melakukan perawatan alami seperti masker kentang yang bekerja sebagai pemutih kulit. Untuk membuatnya, siapkan beberapa bahan lain, mulai dari lemon, madu, kunyit dan jus mentimun.
Deretan bahan alami ini memiliki manfaat luar biasa untuk ketiak gelap. Madu dipercaya bisa melembabkan kulit, air lemon yang bisa membunuh bakteri, serta mentimun untuk menenangkan kulit.
Berikut adalah panduan langkah demi langkah tentang cara untuk meringankan ketiak gelap secara alami yang dilansir dari Boldsky:
Langkah 1
Ambil mangkuk, kupas dan parut satu buah kentang besar. Giling kentang menjadi pasta halus. Kemudian gunakan kain muslin untuk memeras jusnya. Kentang bekerja sebagai agen pemutih alami yang mencerahkan dan memutihkan warna kulit.
Langkah 2
Tambahkan 5 tetes air lemon ke dalam campuran dan aduk. Air lemon memiliki asam sitrat yang dapat mengelupaskan sel-sel kulit mati, sehingga kulit dapat menjadi lebih bersih dibuatnya. Apalagi, lemon juga memiliki kandungan vitamin C yang dapat menghilangkan pigmentasi kulit.
Langkah 3
Tambahkan sejumput kunyit ke dalam campuran. Kunyit dapat mengurangi kelebihan minyak yang disekresikan dari kelenjar sebaceous. Plus memiliki sifat anti-inflamasi yang membunuh bakteri penyebab infeksi.
Langkah 4
Parut mentimun. Sayuran ini memiliki kandungan air, vitamin B kompleks dan biotin, yang semuanya mampu menenangkan kulit, mencerahkan noda dan mengurangi bau badan. Campurkan 1 sendok teh jus mentimun dengan bahan-bahan lainnya, dengan konsistensi campuran seperti gel.
Langkah 5
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Timothy Ronald Kupas Cara Raditya Dika Mengelola Investasi demi Kebebasan Finansial
-
6 Lipstik Matte yang Minim Transfer dan Ringan di Bibir, Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
-
3 Zodiak yang Hidupnya Makin Lancar Setelah 12 Januari 2026
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis