Suara.com - Dunia pariwisata di Kota Bandung, Jawa Barat, makin berkembang. Hal ini terlihat dari pertambahan hotel baru beberapa waktu belakangan ini.
Waringin Hospitality - Hotel Group merupakan jaringan hotel yang akan turut andil dalam pengembangan ekonomi Kota Bandung melalui brand Hotel 88. Hotel 88 adalah hotel dengan standar internasional bintang 2, yang didirikan dan dikembangkan oleh Waringin Hospitality - Hotel Group.
Di Kota Bandung sendiri, Hotel 88 sebelumnya telah hadir di daerah Kopo, dekat dengan gerbang tol Kopo. Pada 2019 akan segera dibuka Hotel 88 Alun-alun Bandung, yang luas bangunannya mencapai 2.700 m2.
Pada 9 Agustus 2018, telah dilaksanakan penandatanganan kesepakatan kerja sama (MOU) antara Waringin Hospitality Hotel Group dengan PT. Gunafam Cipta Gemilang, yang diwakili John Soetanto, di Hotel 88 Kopo Bandung.
Kerja sama ini dilakukan dalam rangka pembangunan Hotel 88 Alun-alun Bandung bintang 2, tepatnya di Jalan Asia Afrika No. 74-78 Balong Gede, Regol, Bandung. Bangunan akan didirikan tujuh lantai, dengan total kamar sebanyak 70 unit.
Hotel 88 Alun-alun Bandung ini akan dilengkapi dengan fasilitas 3 tipe kamar, yaitu superior, deluxe dan suite room, dengan ukuran antara 3 x 7 m2 sampai dengan 4.5 x 7m2. Bangunan ini juga dilengkapi restoran, meeting room, LCD TV dengan TV kabel, full akses internet di semua area hotel, personal safe deposit box, hot shower, dan gratis kopi serta teh di lobi area 24 jam.
Hingga awal 2018, sudah beroperasi 16 unit hotel di bawah pengelolaan Waringin Hospitality Hotel Group, yaitu dari kelas Luminor Hotel (bintang 3) dan Hotel 88 (bintang 2), yang tersebar di kota-kota besar, seperti Jakarta, Bekasi, Bandung, Surabaya, Jambi, dan Jember.
Proyek-proyek hotel di bawah bendera Waringin Hospitality-Hotel Group yang akan menyusul berikutnya adalah di Jakarta (Blok M, Mangga Besar), Sidoarjo, Banjarmasin, Batu Licin, Purwokerto, Serang, Gorontalo, Tanjung Selor, Cirebon, Ambon, Yogyakarta, dan masih banyak lainnya.
Untuk informasi dan promo menarik lainnya, Anda dapat mengunjungi website resmi kami di www.hotel88.co.id.
Berita Terkait
-
Wakil Wali Kota Bandung Erwin Terseret Korupsi, 7 Jam Diperiksa Sejumlah Barang Disita
-
Diperiksa Kejari Soal Korupsi, Wakil Wali Kota Bandung Erwin: Kalau OTT Itu Hoaks
-
Kejari Bandung Soal Dugaan Korupsi Periksa Wakil Wali Kota: Demi Good Governance
-
Diperiksa 7 Jam, HP Laptop Disita, Ini Kasus yang Menyeret Nama Wakil Wali Kota Bandung Erwin
-
Geger Dugaan Korupsi Pemkot Bandung, Wawali Erwin Terancam Dicekal, Ini Kata Kajari
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik Warna Natural untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Bedak Padat Lokal yang Bisa Menyamarkan Ketidaksempurnaan Kulit
-
Ramalan Zodiak 22 November 2025: Taurus Akan Berbuah Manis, Virgo Lembutlah Pada Pasangan
-
5 Shio Paling Beruntung 22 November 2025, Rezeki dan Asmara Beriringan
-
Dari Street Art Hingga Supercar Mahal: Intip Kolaborasi Lintas Dunia di Streetscape 2025
-
Wajib Coba! Tenya, Restoran Tempura Legendaris Jepang, Buka Gerai Kedua di Gandaria City
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda