Suara.com - Sabang merupakan sebuah kota di ujung barat Indonesia dengan Pulau Weh sebagai pulau terbesarnya dan Pantai Iboih yang kaya akan keindahan alam dan bawah lautnya yang menawan, kemana liburan akhir tahun? Sabang bisa jadi destinasi Anda.
Mengunjungi Pantai Iboih menjadi wajib Anda lakukan jika menyambangi Sabang, pantai ini menjadi salah satu primadona objek wisata yang ada di Pulau Weh karena keindahan alamnya baik di sekitar pantai maupun biota laut yang hidup di sepanjang pantai ini.
Tak hanya itu, pantainya yang bersih tentu membuat anda nyaman menyusuri setiap sudut ini.
Iboih juga menjadi tempat yang banyak dituju untuk snorkeling dan diving. Butuh waktu sekitar 1 jam perjalanan darat dari Pelabuhan Balohan, Sabang, menuju Iboih. Ia didapuk sebagai surga tersembunyi di Pulau Weh dengan ketenangan.
Selain dikenal sebagai titik paling utara Indonesia, kota ini juga menjadi salah satu zona ekonomi bebas yang ada di Indonesia dan berbatasan langsung dengan pulau Sumatera.
Kondisi daerahnya yang berbentuk kepulauan menjadi keuntungan sendiri bagi Sabang dan hal inilah yang menjadi faktor utama Sabang punya potensi pariwisata layaknya daerah Bandung dan Malang.
Maka tak heran Kota Sabang ditunjuk sebagai tuan rumah puncak event Sail Indonesia, sebuah event wisata bahari tahunan terbesar di Indonesia.
Anda pun juga tak perlu takut kemalaman berada di pantai ini karena di sekitar lokasi telah disediakan berbagai penginapan dengan harga yang cukup terjangkau.
Tergantung dari cara Anda bertualang, Iboih adalah area bermalam yang terkenal bagi backpacker.
Baca Juga: Dunia Internasional Apresiasi Pengelolaan Sampah di Surabaya
Walaupun murah bukan berarti Anda tak bisa mendapatkan penginapan di pinggir pantai, karena hampir semua penginapan baik mahal dan murah menawarkan pemandangan pantai saat Anda bangun pagi, dengan mendengar deburan ombak yang saling berkejaran.
Jadi isi dompet tidak terkuras, karena wisata ini cukup terjangkau baik untuk wisatan lokal maupu wisatawan mancanegara.
Penginapan di pinggir Pantai Iboih, Pulau Weh, Sabang, hanya berkisar Rp 100 ribu - Rp 300 ribu, paket snorkeling dan guide hingga dokumentasi pun hanya berkisar Rp 100 ribu -Rp 300 ribu perorang tergantung pilihan destinasi ingin mengunjungi berapa pulau.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur
-
50 Kata Mutiara untuk Anak yang Menenangkan Hati dan Memotivasi
-
7 Conditioner di Indomaret untuk Rambut Kering dan Mengembang
-
Siapa Istri Roby Tremonti Sekarang? Isu Grooming Seret Nama Sang Aktor
-
Biodata dan Agama Roby Tremonti yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
-
8 Moisturizer Gel yang Tidak Bikin Kulit Kusam dan Ampuh Mengunci Kelembapan