Lokasi ini memang menjadi andalan bagi para pencari makanan buka puasa khususnya bagi warga Kecamatan Sukmajaya, baik yang ingin mencari makanan ringan maupun makanan berat.
Selain penjual takjil, daerah ini juga memiliki kafe hingga fasilitas olahraga umum.
4. Pusat Perbelanjaan ITC Depok
Pusat Perbelanjaan ITC di kawasan Margonda, Depok menghadirkan sederet sajian olahan khas Nusantara.
Berlokasi di pelataran pintu samping ITC Depok akses Stasiun Depok Baru dan Margonda, ada sebanyak 23 tenda makanan dan minuman dari berbagai daerah di Indonesia. Menu favorit yang ditawarkan, di antaranya nasi kapau khas Sumatera Barat dan bakso dalam buah kelapa, khas Pontianak.
Selain nasi kapau, dan bakso dalam buah kelapa, ada pula bubur kampiun Kramat Soka, heci ayam khas Malang, tahu bakso, bakso cuanki Mang Udin, bakso gepeng Gapong, pentol dower dan bakso bakar.
Ada juga soto Medan, sate rembiga khas Lombok, nasi uduk Pontianak, soto mi Bogor, tahu gejrot, kue ape, kue cubit, kue pancong, kue putu bumbu Medan, ketan susu Kemayoran, es goyang, es tebu dan masih banyak lagi yang sayang untuk dilewatkan.
5. Jalan Ridwan Rais
Sepanjang Jalan Ridwan Rais, Kelurahan Beji Timur, Kecamatan Beji ini banyak pedagang yang berjualan aneka makanan dari ringan dan berat.
Baca Juga: Umat Kristiani Depok Bagikan Takjil ke Pengendara di Jalan Margonda
Lokasi ini menjadi tempat favorit bagi warga Kecamatan Beji dan para mahasiswa yang tinggal ngekos di area tersebut.
Seperti biasa takjil untuk buka puasa yang disediakan para pedagang. Mulai dari es, gorengan, buah- buahan, nasi, dan lainnya.
Kontributor : Supriyadi
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
Ramalan Zodiak Leo dkk 1 November 2025: Panduan Lengkap Asmara, Karier, dan Keuangan
-
5 Pilihan Chemical Sunscreen untuk Atasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp40 Ribuan!
-
5 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Two Tone dengan Tingkat Coverage Tinggi, Mulai Rp60 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Wardah Wudhy Friendly? Ini Rekomendasi yang Bisa Kamu Coba
-
Bibir Gelap Cocoknya Pakai Lipstik Apa? Ini 6 Pilihan Terbaik, Harga Mulai Rp25 Ribuan
-
5 Pilihan Sepatu Badminton Lokal Murah Terbaik, Cocok untuk Pemula sampai Pro
-
Indonesia Tourism Outlook 2026: Mengintip Strategi Baru Pariwisata Berkelanjutan!
-
4 Zodiak Paling Bahagia Bulan November Ini: Cancer, Semesta Sedang Berpihak Padamu!
-
5 Shio Paling Beruntung Bulan November, Karier Melejit Finansial Membaik
-
Sepatu Batik untuk Sepak Bola? Ortuseight dan Beckham Putra Satukan Budaya dan Lapangan Hijau!