Suara.com - Menanggapi suhu ekstrem serta gelombang panas yang baru-baru ini menghantam daerah Eropa, banyak yang menyebutkan jika makanan seperti telur atau daging dapat dimasak di jalanan.
Nah, bukan cuma telur saja, rupanya hal yang sama pun terjadi pada kerang yang ada di pantai.
Seperti dilansir dari Insider, belum lama ini kerang yang ada di teluk Bodega, California, Amerika Serikat ditemukan sudah berada dalam kondisi matang.
Kerang-kerang ini biasanya ditemukan menempel ke karang di pesisir, sehingga mudah untuk terpapar matahari apabila air laut sedang tidak pasang.
Akibat posisi mereka itulah, tidak heran jika kerang-kerang di California ini ditemukan dalam kondisi terpanggang.
Mirisnya, banyaknya jumlah kerang yang terbunuh akibat udara panas dan ditemukan dalam kondisi matang ini merupakan yang terbanyak dalam 15 tahun terakhir.
Sebelumnya, hal ini pernah terjadi pada tahun 2014 meski tidak separah sekarang.
"Kejadian macam ini jelas menjadi lebih sering, dan lebih parah," ujar biologis dari University of Colombia.
Tidak cuma kerang yang matang akibat kenaikan suhu air, banyak juga yang mengkhawatirkan jika hal ini akan menyebabkan bakteri pemakan daging menyebar lebih cepat.
Baca Juga: Tembus 51 Derajat Celcius, Gelombang Panas India Renggut 36 Nyawa
Padahal, bakteri pemakan daging sendiri merupakan jenis bakteri yang dapat menyebabkan amputasi hingga kematian jika masuk ke dalam tubuh manusia.
Berita Terkait
-
Cuaca Panas Mendidih Pagi-Malam Akhir-akhir Ini Bukan Gelombang Panas, Ini Kata BMKG
-
Gelombang Panas Laut Melemahkan Kemampuan Laut Menyerap Karbon: Apa yang Bisa Dilakukan?
-
Dapat Dana Tambahan Rp 30 Triliun, Kereta Cepat Rute Los Angeles - San Fransisco Tetap Dibangun
-
Spanyol Membara: Gelombang Panas Terparah dalam Sejarah, Ribuan Nyawa Melayang
-
Eropa Dilanda Banjir, Gelombang Panas, dan Kebakaran: Apa yang Terjadi di Bulan Juli?
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Kapan Hari Guru 2025? Ini Tanggal, Tema, dan Logo Resminya dari Kemendikdasmen
-
9 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Sawo Matang, Hasil Flawless dan Tahan Lama
-
7 Sepatu Running Plat Carbon Terbaik, Lari Makin Kencang Modal Rp500 Ribuan
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
-
7 Rekomendasi Outfit Pilates Hijab yang Nyaman dan Stylish, Harga Terjangkau
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
4 Rekomendasi Face Wash Non SLS yang Aman untuk Kulit Sensitif
-
6 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Pace 6, Nyaman dan Cegah Risiko Cedera
-
Fosil Reptil Laut Berleher Panjang dari Zaman Purba Ditemukan di China
-
7 Pilihan Lip Tint Warna Natural untuk Remaja, Glow Up Alami Modal Rp15 Ribuan