Suara.com - Dari sekian banyak aplikasi navigasi yang ada, Google Maps merupakan salah satu fitur yang sudah banyak membantu kita saat melakukan perjalanan.
Namun, bukan cuma travelers dengan kendaraan pribadi, Google Maps dilaporkan akan segera meluncurkan dua fitur baru yang berguna bagi pemakai bus dan kereta.
Seperti dikutip dari laman Geek.com, fitur baru Google Maps ini dimaksudkan agar pemakai bus dan kereta dapat merasa lebih nyaman.
Bagi pengguna bus, fitur baru Google Maps ini dapat menunjukkan apakah bus yang sedang ditunggu akan mengalami delay.
Hal ini sesuai dengan perkataan Project manager Anthony Bertuca, "Sayangnya, jadwal transit tidak selalu menggambarkan kondisi lalu lintas, yang dapat menyebabkan stres ketika tiba tidak tepat pada waktunya."
Untuk itulah, fitur baru ini akan menunjukkan berapa menit perkiraan delay yang ada sehingga penumpang dapat lebih mudah mengatur waktu perjalanan.
Selain itu, fitur baru ini juga akan berguna bagi pengguna kereta yang ingin menghindari keramaian.
Berbeda dengan fitur bus yang menunjukkan delay, fitur khusus kereta akan menunjukkan seberapa padatnya situasi di dalam kereta atau subway.
"Sekarang kau bisa membuat keputusan apakah kau ingin berdesak-desakan atau menunggu beberapa menit lebih lama demi kendaraan yang lebih kosong," kata Bertuca.
Baca Juga: Loh, Ikuti Google Maps, Puluhan Mobil Malah Terjebak Lumpur?
Fitur ini sendiri dikabarkan akan tersedia bagi pengguna Android dan iOS di 200 kota di seluruh dunia.
Sayangnya, belum diketahui apakah fitur ini akan tersedia di Indonesia atau tidak.
Berita Terkait
-
Kereta Gantung Rinjani: Proyek 'Rp6,7 Triliun', Investor China Ternyata Tidak Terdaftar
-
Mulai Malam Ini Pemerintah Resmi Kasih Diskon Tiket Kereta hingga Pesawat Besar-besaran
-
Awas! Lebih dari 3.000 Bus Tak Layak Jalan di Momen Libur Nataru
-
Traveling Nyaman, Bus Premium Jadi Gaya Hidup Baru Perjalanan Jarak Jauh
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Shio Paling Beruntung 22 November 2025, Rezeki dan Asmara Beriringan
-
Dari Street Art Hingga Supercar Mahal: Intip Kolaborasi Lintas Dunia di Streetscape 2025
-
Wajib Coba! Tenya, Restoran Tempura Legendaris Jepang, Buka Gerai Kedua di Gandaria City
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian