Suara.com - Meski digadang-gadang sebagai moda transportasi teraman di dunia, mengalami turbulensi di pesawat tetap bisa membuat para penumpang ketakutan.
Tak cuma bagi mereka yang takut naik pesawat, turbulensi juga bisa membuat cemas orang-orang yang rutin naik pesawat.
Belum lagi, berita mengenai turbulensi yang sampai membuat penumpang dan awak kabin terluka kerap beredar di media sosial.
Meski begitu, benarkan turbulensi berbahaya bagi penerbangan dan harus ditakuti penumpang?
Dirangkum dari laman Traveller, 2 pilot pesawat asal Inggris dan Amerika baru-baru ini membeberkan beberapa fakta seputar turbulensi. Yuk simak.
1. Apa penyebab turbulensi?
Menurut Steve Allright, pilot maskapai British Airways, penyebab turbulensi dapat bermacam-macam. Beberapa di antaranya adalah cuaca dan kecepatan aliran angin.
Meski begitu, turbulensi adalah sesuatu yang wajar terjadi di setiap penerbangan, sekecil apa pun itu.
Layaknya mengemudi di jalan dan menemukan polisi tidur, turbulensi dideskripsikan sebagai sesuatu yang membuat tidak nyaman namun merupakan bagian dari terbang.
Baca Juga: Duh, Wanita Ini Mengira Conveyor Belt Bagasi Akan Membawanya ke Pesawat
2. Benarkah turbulensi berbahaya?
Jarang sebuah turbulensi akan berubah menjadi berbahaya dan membuat penumpang terluka.
Bahkan, pilot bernama Patrick Smith mengatakan jika turbulensi tidak akan bisa menjungkirbalikkan pesawat atau membuat pesawat terlempar ke arah lain.
Turbulensi yang menyebabkan mesin rusak atau sayap pesawat patah bisa dikatakan jarang sekali terjadi.
3. Bisakah turbulensi dihindari?
Turbulensi bukan sesuatu yang bisa dideteksi oleh radar pesawat atau bisa diramalkan secara pasti.
Berita Terkait
-
Penerbangan Terakhir: Drama Perselingkuhan Pilot Muda dengan Pramugari
-
Terlibat Skandal, Jerome Kurnia Beri Pesan dari Film Penerbangan Terakhir: Jangan Mudah Percaya!
-
Tiara Andini Curhat Ada Menteri Ingin Rebut Kursi Pesawatnya: Hal Sepele Aja Merasa Berpower
-
Mengenal 'Red Wolf', Pilot Legendaris F-16 yang Gugur dalam Kecelakaan Pesawat Latih di Bogor
-
Maskapai Spirit Airlines PHK 270 Pilot, Terakhir Kerja November
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama