Suara.com - Belum lama ini, gurun pasir di Nusa Tenggara Timur (NTT) tengah ramai diperbincangkan oleh publik lewat berbagai media sosial.
Pasalnya, jika dilihat sekilas, pemandanganya sangat mirip dengan gurun pasir yang ada di Timur Tengah.
Akun Twitter @haruvalzayuka mengatakan bahwa gurun pasir eksotis itu berada di Pantai Oetune, Nusa Tenggara Timur.
Dirinya mengatakan bahwa jarak Pantai Oetune ini kurang lebih membutuhkan waktu 3 sampai dengan 4 jam lamanya.
Ternyata tidak sedikit pula lho, wisatawan yang sudah menyambangi gurun pasir di Pantai Oetune ini.
Lalu, seperti apa ya eksotisnya Pantai Oetune yang mirip gurun pasir di Timur Tengah ini?
Berikut Suara.com rangkum, 5 potret eksotis gurun pasir Pantai Oetune dari berbagai sumber, Selasa (12/11/19).
1. Kabarnya, waktu terbaik menyambangi Pantai Oetune ini adalah di kala pagi hari saat sunrise
2. Saking eksotisnya, tidak sedikit wisatawan yang rela datang jauh-jauh dari berbagai daerah untuk melihat langsung gurun pasir Pantai Oetune
Baca Juga: Mengintip Little Kulala, Penginapan Nikita Willy di Gurun Pasir Namibia
3. Wah, megahnya sekilas sangat mirip dengan gurun pasir di Timur Tengah ya
4. Bergeser sedikit, Anda juga sudah bisa menikmati aktivitas bermain air di Pantai Oetune ini lho
5. Menarik sekali bukan? Jadi bagaimana, tertarik untuk menjadikan gurun pasir Pantai Oetune ini bucket list liburan Anda selanjutnya
Berita Terkait
-
BYD Bangun Sirkuit "Gurun Pasir" Indoor Pertama di Dunia untuk Pengujian Kendaraan Listrik
-
Tim SAR Temukan Jenazah Pelatih Valencia FC Korban Kapal Tenggelam di Labuan Bajo
-
Ketegangan di Timur Tengah Picu Kenaikan Harga Minyak Mentah
-
CERPEN: Perjalanan ke Kota Terakhir
-
Arab Saudi Turun Salju, Sikap Warganya Tuai Sorotan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
4 Pilihan Cushion di Bawah Rp50 Ribu, Hasil Kulit Mulus dan Cantik Seharian
-
Dari Buttonscarves hingga Rizman Ruzaini: Koleksi Enam Desainer yang Mencuri Perhatian di Borobudur
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
-
Cara Daftar Antrean KJP Pangan Bersubsidi DKI Jakarta 2026, Cek di Sini!
-
5 Tren Warna Baju Lebaran 2026, Bikin Penampilan Makin Fresh dan Elegan
-
4 Rekomendasi Liquid Foundation Lokal dengan Hasil Natural dan Perlindungan UV
-
5 Sepatu Running Lokal Sekelas Asics Gel Kayano: Kualitas Top, Harga Rp400 Ribuan
-
5 Cushion Minim Oksidasi untuk Usia 40-an, Bisa Menyamarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Murah di Indomaret, Bikin Wajah Cerah Terlindungi
-
Reset Tubuh dan Pikiran , Menata Ulang Gaya Hidup Sehat di Awal Tahun