Suara.com - Bali menjadi salah satu tempat favorit banyak orang untuk menikmati liburan akhir tahun. Tak heran jika sejumlah acara telah dipersiapkan untuk menghibur wisatawan yang datang ke Pulau Dewata ini.
Salah satunya adalah Hello Bali Festival, sebuah acara yang dikemas secara menarik yang akan diselenggarakan di Pantai Mertasari, Sanur, Bali pada tanggal 21-22 Desember 2019 mendatang.
Acara yang diselenggarakan oleh Swan City dan bekerjasama dengan Eternal Management, GFS Asia Entertainment & Dreamaker Management ini memberikan sejumlah keseruan, mulai dari olahraga, budaya, hingga musik yang akan membuat akhir tahun tak terlupakan.
"“Event ini akan menghadirkan ramuan baru yang unik, menggabungkan antara value tradisional Bali dan juga pertunjukan-pertunjukan populer dari manca negara," ujar Naya selaku direktur GFS Asia Entertainment berdasarkan siaran pers yang Suara.com terima.
Lebih lanjut Naya menyebut, jika nantinya, wisatawan bisa menikmati berbagai pertunjukkan tari-tarian budaya Bali, Zumba Party bersama instruktur Internasional Madelle Paltu OB & marlex Pagalunan, hingga beaches games seperti voli pantai, sepak bola, turnamen bowling, foam party, dan masih banyak lagi.
Tak ketinggalan, Festival Hello Bali juga akan diramaikan oleh sejumlah artis dalam dan luar negeri, seperti Iggy Azalea, Sean Kingston, Mario and Iyaz, Agnes Mo, hingga Gig.
"Para nocturnal juga akan disajikan line up DJ yang spektakuler seperti Barong DJ family Moksi dari Belanda, LNY TNZ dari Kanada, RayRay dari Taiwan, Sihk dari Indonesia, Crisis Era dari Kanada, Nonsens dari Denmark, dan Juyen Sebulba dari Amerika," jelasnya lagi.
Tiketnya sudah bisa dipesan di https://www.gfstix.com/ dan https://www.redtix.com/ jika Anda tertarik untuk menikmati keseruannya.
Baca Juga: Bali Jadi Tuan Rumah Ajang Asian Animation Summit 2020
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan
-
Sampo Metal Buat Apa? Produk Legendaris Khusus Hitamkan Uban Lansia
-
5 Rekomendasi Minyak Kemiri untuk Alis agar Tebal dan Halus, Wajib Dicoba!
-
5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
-
Cara Unik Mahsuri Perkenalkan Saus Sachet di Konser Kerlap Kerlip Festival 2025
-
5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
-
Kapan 1 Ramadhan 2026 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Pasti Versi Muhammadiyah dan Pemerintah
-
5 Sepatu Lari Under Armour di Bawah Rp1 Juta, Diskon Jadi Lebih Hemat
-
5 Rekomendasi Cat Rambut yang Tidak Merusak Rambut: Aman, Mulai Rp10 Ribuan