Suara.com - Sebuah foto yang memperlihatkan seekor kucing tertidur dengan diselimuti tumpukan uang viral di media sosial Twitter.
Tampak kucing tersebut tidur begitu nyenyak, dengan selimut berupa uang lima puluh ribuan.
"Mendung-mendung gini enaknya diselimutin duit," tulis akun @sofinrfz. Cuitan tersebut mendapat tanggapan sebesar 32 ribu retweet, dengan balasan kocak juga dari warganet.
Kucing yang sedang tidur ini, selain menggemaskan, tentu juga lucu ketika tubuhnya diselimuti uang. Tampak kucing ini seperti kucing sultan, atau kucing yang memiliki warisan kekayaan.
Bila kekayaan hanya dimiliki orang-orang, kucing ini seperti dianggap memiliki kekayaan, walau pada akhirnya, kucing ini hanya tidur saja.
“Kelon duit asik,” tanggap warganet.
“Ngakak banget!” tanggap warganet lain, dengan tertawa.
Selain itu, tanggapan warganet justru mengharapkan bila suatu hari nanti, mendapat uang sebanyak ini. Seperti tanggapan warganet yang satu ini.
“Gue butuh duit!” tanggap warganet dengan berharap.
Baca Juga: Diminta Buat Latte Art Unicorn Pink, Pria Ini Buat Karya Mengagumkan
Tidak hanya itu, tanggapan warganet lain membuat perbandingan kucing yang bekerja keras di bengkel, dengan ungkapan “From this to this”, yang menampakkan kucing yang setelah bekerja, lalu mendapatkan uang, lalu tidur dengan nyenyak.
“Kerja keras tidak mengkhianati hasil ya bun,” tanggap pemilik akun Twitter tersebut.
Tanggapan warganet pun juga melakukan hal yang sama, yaitu kucing yang diselumutin duit dengan mengambil gambar tersebut dengan video. Seperti tanggapan warganet yang satu ini.
“kucingku tadi pagi udh tdran kek gini.”
Berita Terkait
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
-
Viral! Napi Ini Tolak Kebebasan dan Memilih Tetap di Penjara
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
Terkini
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow
-
5 Rekomendasi Body Lotion Mengandung AHA dan BHA untuk Memutihkan Kulit
-
5 Rekomendasi Lipstik Matte untuk Bibir Kering Usia 40 Tahun ke Atas
-
Dari Wellness hingga Kuliner Viral: Panduan Lengkap Menikmati Kemeriahan di Bulan November
-
5 Body Lotion Mengandung Retinol untuk Usia 40 Tahun, Bikin Kulit Tetap Kencang dan Glowing
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Menghilangkan Bekas Jerawat
-
4 Peeling Serum Terbaik untuk Usia 30 Tahun, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
5 Rekomendasi Maskara Wudhu Friendly dan Mudah Dibersihkan, Cocok Buat Muslimah Anti-Ribet
-
5 Rekomendasi Bedak Padat dengan Hasil Dewy, Bikin Kulit Glowing Tanpa Terlihat Berminyak