Suara.com - Baru-baru ini viral adik kakak rebutan bayar tagihan ayah di rumah Sakit.
Tantangan berlomba-lomba memberikan kartu kredit atau debit saat membayar tagihan memang tengah tren dilakukan banyak warganet di media sosial, khususnya TikTok.
Untuk melakukan tantangan ini, kamu diharuskan ikut mengumpulkan kartu kredit ataupun debit di nampan kecil yang biasanya dibawa pelayan saat memberikan tagihan.
Lalu, pelayan dibebaskan memilih, kartu milik siapa yang akan mereka ambil. Siapapun yang kartunya diambil pun diharapkan ikhlas untuk membayar tagihan itu.
Meski biasanya mereka rebutan untuk mentraktir teman-teman di sebuah restoran dengan warganet satu ini menuai pujian karena bersama saudaranya, ia berlomba-lomba membayar tagihan ayah mereka yang sedang dirawat di rumah sakit.
Melalui akun TikTok @jualkamerabekas, terlihat ada tiga kartu yang diserahkan pada staf rumah sakit. Mereka tampak rebutan satu sama lain untuk membayar tagihan tersebut. Biayanya pun terlihat mencapai Rp43 jutaan.
"Rebutan bayarin bill di resto X. Rebutan bayarin biaya RS orangtua √," tulis akun tersebut dalam video.
Staf rumah sakitpun akhirnya mengambil satu di antara tiga kartu tersebut yang akan membayar tagihan.
"Sok kaya itu di depan orangtua," tulisnya lagi.
Baca Juga: Viral Wanita Ini Kepergok 'Kencan' dengan Kim Seon Ho, Warganet: Halu Makin Lancar!
Tentu saja video ini menjadi perhatian warganet hingga telah dilihat lebih dari 950 ribu kali dan 78 ribu tanda suka. Berbagai pujian pun dituliskan untuk mengomentari unggahan ini.
"Sesungguhnya mereka sedang berebut tiket surga," kata @yenxxxxwan.
"Beruntung orangtuanya punya anak seperti kalian. Semoga aku bisa kaya kalian yah," ujar @afxxxr3.
"Sejatinya mereka sudah faham bagaimana dahsyatnya berkah membantu orangtua," tulis @lesxxxx241.
"Bayar RS nya aja udah berebutan, apalagi nungguin dan ngerawat orangtuanya masyallah. Sehat-sehat buat masnya dan keluarga," ungkap @helxxxx_1.
Berita Terkait
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
Viral karena Dihujat, Patung Macan Putih Kediri Kini Jadi Magnet Wisata Dadakan!
-
Daftar Harga Menu Buba Tea Bali: Viral Jual Matcha Kemasan Infus
-
Apa Itu Infus D5? Viral Kemasannya Diduga Dipakai Jual Matcha di Bali
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
5 Pilihan Teh Herbal yang Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Inspirasi Kado Nikah 2026: Rekomendasi Hadiah Unik yang Berkesan
-
Gonta-ganti Sunscreen, Apakah Berbahaya? Simak Penjelasan Dokter Spesialis Kulit