Suara.com - Sejumlah tempat wisata di berbagai daerah perlahan mulai bangkit dan buka dengan persyaratan ketat serta jumlah pengunjung terbatas.
Demi melepas penat setelah lama berdiam diri di rumah, tidak sedikit warga masyarakat yang mulai memberanikan diri berlibur dengan tetap menerapkan protokol kesehatan secara tertib.
Bicara soal liburan, belum lama ini ada seorang warganet yang akhirnya menyempatkan diri untuk berkunjung ke sebuah destinasi wisata.
Pemilik akun TikTok @Gula beberapa waktu yang lalu mengunggah video dirinya ketika berkunjung ke destinasi wisata Karang Potong Ocean View di Cianjur.
Tak sesuai ekspektasi wanita tersebut, kondisi wisata tersebut begitu ramai dipenuhi oleh pengunjung yang juga sedang berlibur.
Wanita ini tak mengira, jika pada hari itu pengunjung destinasi wisata Karang Potong begitu penuh.
"Niat mau healing malah,"tulis pemilik akun TikTok tersebut kehabisan kata-kata alias syok ketika berada di destinasi wisata itu.
Video wanita gagal healing di tempat wisata tersebut langsung menjadi sorotan warganet. Tidak sedikit kemudian warganet yang ikut memberikan tanggapan melalui kolom komentar.
Beberapa di antaranya ada yang menyarankan wanita tersebut untuk mengambil cuti dan pergi ke destinasi wisata tersebut tidak pada akhir pekan.
Baca Juga: PNS di Cianjur Diperiksa Polisi Gara-Gara KTP Palsu
"Semenjak viral jadi rame gitu mbak, pas belum viral mah nggak gitu,"sebut salah seorang warganet.
"Sebagus itu sih Karang Potong, dan jalannya juga sejauh itu. Tapi puas pas uda sampai, waktu itu aku weekday jadi sepi,"imbuh warganet lain.
"Salah healing mba, sama saya juga hehehe,"timpal warganet lainnya yang merasa senasib saat healing.
Sampai dengan artikel ini ditulis, video wanita gagal healing usai sampai di destinasi wisata tersebut telah viral dan mendapatkan ribuan likes dari warganet. Untuk melihat video selengkapnya, klik link di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
5 Merek Vitamin B Complex Terbaik untuk Jaga Energi dan Saraf Usia 45 ke Atas
-
5 Fakta Keluarga Manohara Odelia Pinot, yang Kini Putus Hubungan dengan Sang Ibunda
-
5 Toner Centella Asiatica Murah Alternatif SKIN1004, Hilangkan Chicken Skin dan Tenangkan Kulit
-
Timothy Ronald Kupas Cara Raditya Dika Mengelola Investasi demi Kebebasan Finansial
-
6 Lipstik Matte yang Minim Transfer dan Ringan di Bibir, Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
-
3 Zodiak yang Hidupnya Makin Lancar Setelah 12 Januari 2026
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming