Suara.com - Viral emak-emak yang ngamuk ke kasir minimarket karena tak diberi kantong plastik menjadi berita terpopuler lifestyle hari ini, Minggu (1/5/2022).
Ada juga kisah diet ekstrem Mufti Aqliya hingga resep opor ayam yang mudah dibuat.
Simak rangkuman berita lifestyle menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.
1. Tak Diberi Kantung Plastik, Viral Emak-Emak Ngamuk di Kasir Minimarket
Sejumlah daerah kini telah memiliki kebijakan bagi minimaket atau pusat perbelanjaan lainnya untuk tak memberikan kantung plastik. Para pembeli perlu membawa tas belanja sendiri agar tak kerepotan.
Ketika pembeli tak membawa tas belanja, biasanya pihak kasir akan memberi opsi untuk membeli tas belanja. Sayangnya, tak semua orang mengetahui dan mau memahami soal kebijakan ini.
2. Kisah Mufti Aqliya: Dulu Diejek Gendut, Lalu Nekat Lakukan Diet Ketat Hingga Miliki Tubuh Terlalu Kurus
Bagi banyak umat Muslim, Hari Raya Idulfitri menjadi momen menyenangkan dan mengesankan karena menjadi ajang berkumpul bersama keluarga besar. Namun bagi sebagian lainnya, bertemu sanak saudara ternyata bisa cukup meninggalkan luka.
Baca Juga: Emak-emak Ngamuk hingga Pingsan saat Protes Polisi di Jalur Pantura Cirebon
Itu juga yang sempat dirasakan oleh Mufti Aqliya, seorang pegiat media sosial yang membagikan kisahnya di TikTok lewat akun @aqliyamufti.
3. Sajian Khas Lebaran, Intip Resep Opor Ayam yang Praktis dan Mudah Dibuat
Hari Raya Idul Fitri tidak lepas dari kuliner opor ayam, ketupat, hingga balado kentang. Resep opor ayam dalam menyambut hari Lebaran pun berbeda-beda tergantung daerah.
Selain dikenal luas di berbagai daerah, opor ayam sebenarnya adalah ayam rebus yang diberi bumbu kental dari santan, yang ditambah dengan berbagai bumbu seperti serai, kencur, dan sebagainya.
Berita Terkait
-
Rampas Motor Emak-emak saat Bonceng Anak, Polisi Buru Komplotan Debt Colletor di Pulogadung
-
Emak-Emak Nyaris Adu Jotos di CFD, Iron Man Jadi Penyelamat
-
Kasus Keracunan MBG Terus Bertambah, Emak-emak Geruduk Kantor BGN
-
Fenomena "Salam Interaksi": Mengapa Facebook Pro Diminati Banyak Emak-Emak?
-
Panci Berdentang di Monas: Seruan Keras Tolak MBG dari Emak-Emak
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan