Suara.com - Baru-baru ini publik dihebohkan dengan kabar keretakan rumah tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar. Hal ini terungkap ketika sang penyanyi dangdut melaporkan suaminya ke polisi terkait dugaan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dialami.
Menurut data dari Kementerian Pemberdayaan dan Perlindungan Anak (Kemen PPA) setidaknya terdapat lebih dari 18 ribu kasus KDRT yang dilaporkan per 1 Januari 2022. KDRT juga menduduki peringkat 1 kasus kekerasan pada perempuan.
Mengingat tingginya probablitias kasus ini, tidak mengherankan bila siapa saja bisa mengalaminya, termasuk orang terdekat. Lalu apa yang harus dilakukan bila orang terdekat mengalami KDRT?
Dirangkum dari laman Capsau, lakukan 6 hal berikut ini!
Ajak Bicara
Beberapa korban KDRT kesulitan untuk terbuka mengenai permasalahan yang ia hadapi. Oleh karenanya, cobalah untuk membicarakan mulai dari perubahan-perubahan yang terlihat baik secara fisik ataupun psikis.
Tanggapi Tanpa Menghakimi
Ada baiknya untuk menghindari menyalahkan atau mempertanyakan keputusan dan tindakan yang sudah terjadi. Mengekspresikan penilaian dapat membuat mereka merasa lebih buruk.
Beri Dukungan
Selain menujukkan simpati, beri dukungan kepada mereka. Bantuan ini sangat berharga agar mereka tidak merasa kesepian dan sendirian.
Selain itu, tunjukkan rasa percaya bahwa kekerasan yang dialami adalah hal nyata. Beri pengertian secara perlahan pula bahwa KDRT tidak dibenarkan apapun masalahnya.
Tawarkan Perlindungan
Menawarkan perlindungan tidak hanya mengenai bantuan untuk melapor ke pihak berwajib. Menyediakan ruang yang aman untuk mereka bisa menjadi bantuan yang berarti.
Biarkan Ia Membuat Keputusan Sendiri
Pada akhirnya, keputusan terakhir berada di tangannya. Pasalnya beberapa orang memiliki alasan tersendiri yang mengharuskan ia tetap tinggal dengan pasangannya. Namun, yakinkan bila mereka tidak sendiri melewati hal tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan