Suara.com - Kesulitan mendapatkan keturunan membuat suami ini rela mengikuti anjuran dokter untuk sunat, demi membahagiakan istrinya. Apa reaksi warganet?
Dalam video viral yang diunggah akun Tiktok @pinkyruslie, pasangan suami istri ini mengaku mengalami kesulitan untuk memiliki anak. Sementara itu, dokter menyarankan sang suami untuk sunat. Meski demikian, rupanya pemilik akun dan suaminya itu sempat ragu apakah hal tersebut berhasil.
"Dokter suruh sunat aja biar lebih gampang, tapi kalo udah sunat tetep susah punya anak gimana?" keterangan pemilik akun dalam video singkat yang diunggah pada Rabu (19/10/2022).
Walaupun ragu, tetapi akhirnya sang suami memutuskan untuk mencoba sunat. Rupanya setelah suaminya sunat, pemilik akun tersebut langsung hamil dan dikaruniai anak. Ia juga menunjukkan hasil tes kehamilan dan USG saat masih hamil.
Tidak hanya itu, pemilik akun tersebut juga telah melahirkan seorang anak dan membahagiakan kabar bahagianya itu.
"Pengorbanan suami berbuah manis swallowing his pride to save our marriage, aku selalu tanya ke suami and no we'll never ashamed of OUR story. Apalagi sekarang kita punya KaiiKaii," tulis pemilik akun dalam caption video tersebut.
Unggahannya tersebut lantas menarik perhatian warganet. Beberapa warganet salut dengan kemauan dan usaha suami untuk berjuang memiliki anak. Sementara beberapa komentar lainnya ada yang membuat lelucon apakah suaminya itu dapat amplop setelah sunat.
"Kak pas suami sunat pulangnya naik sisingaan enggk? Terus tetangga pada jenguk enggak?" komentar akun @bay*****yaji.
"Lucuu bngt baby nyaa sehat-sehat selalu yahh, " komentar akun @fadhly*****haa.
"Sekarang memang sudah banyak cowo yang sunnat meski bukan muslim karena alasan kesehatan," komentar akun @kha****zzah.
"Liat bapaknya turun mobil kasian, eh begitu liat babynya kenapa aku seneng banget brasa punya anak lagi. semoga selalu bahagia bun," komentar akun @mos****icialshop.
"Suaminya good bangtttt, enggak nyalahin istri aja kalo belum punya baby tapi mau berjuang sama-sama," komentar akun @na****f.
Berita Terkait
-
Siapa Ade Chaerunisa? Viral Petantang-petenteng Pamer Punya 3 Surat Tanah
-
Sebarkan Video Ricky Harun Karaoke bareng LC, Motif Vierdha Dipertanyakan
-
Tiktoker Cecilia Meliana dan Pilihan Menggunakan Kepekaan untuk Menolong Sesama
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
Terkini
-
5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Gentle yang Lebih Murah dari CeraVe
-
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
-
Mudik Gratis Lebaran 2026 BUMN Kapan Dibuka? Cek Informasi Resminya
-
6 Rekomendasi Skincare Viva untuk Anti-Aging, Harga Mulai Rp13 Ribuan
-
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
-
Sepatu Ballet Puma Speedcat vs Adidas Taekwondo Mei, Mana yang Lebih Worth to Buy?
-
Apa Keunggulan Tinted Sunscreen? Intip 4 Produk Terbaiknya untuk Kulit
-
5 Sepatu Nike Diskon hingga 65% di Foot Locker, Ekstra Hemat Bikin Gaya Makin Keren
-
Motis KAI Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Ini Syarat Utamanya
-
Kronologi Konflik Manohara dan Ibunda, Sang Artis Blak-blakan Sudah Putus Kontak