Suara.com - Hubungan seks menjadi suatu kebutuhan bagi pasangan. Dengan berhubungan seks, bisa menjadi salah satu pemuas hasrat seksual yang dimiliki.
Meski demikian, tidak bisa dipungkiri saat berhubungan seksual, setiap orang puas ketika melakukannya. Biasanya, salah satu alasan mengapa pasangan kurang puas karena durasi saat melakukannya terlalu cepat.
Selain itu, bagi para wanita biasanya untuk mencapai orgasme juga membutuhkan waktu yang lama. Untuk itu, penting bagi para pria bisa tahan lama saat melakukan hubungan seks. Hal tersebut akan membantu membuat diri sendiri serta pasangan sama-sama puas.
Namun, sebenarnya bagaimana cara agar laki-laki agar bisa tahan lama saat berhubungan seksual dengan pasangan? Melansir laman Lloyds Pharmacy Online Doctor, berikut beberapa tips yang dapat dilakukan agar tahan lama saat berhubungan seksual dengan pasangan.
1. Foreplay
Foreplay atau pemanasan saat berhubungan seksual menjadi faktor penting penentu agar pasangan bisa tahan lama. Dengan foreplay, ini akan membuat hubungan seksual itu berlangsung lama dan menyenangkan pasangan.
2. Teknik remas dan stop-start
Cara lain agar hubungan seks tersebut dapat bertahan lama yaitu dengan teknik remas. Teknik ini yaitu dengan meremas ujung penis saat ingin muncul rasa ejakulasi. Hal tersebut membantu menunda perasaan ingin ejakulasi bagi para pria.
Selain itu, teknik stop-start juga bisa membantu. Teknik tersebut yaitu dengan cara berhenti sejenak ketika ada perasaan ingin ejakulasi. Teknik ini nyatanya sangat berguna membuat seks menjadi tahan lama.
Baca Juga: Tanda Wanita Puas Saat Hubungan Intim, Para Suami Harus Tahu Lo, Jangan Sampai Salah Sangka
3. Mengatur pikiran atau mental
Agar hubungan seks tahan lama lainnya yaitu dengan memikirkan sesuatu yang tidak terlalu erotis. Dengan begitu, dorongan hasrat untuk ejakulasi lebih tahan lama. Hal ini karena ketika memikirkan sesuatu yang sensual, itu akan membuat hasrat seksual semakin menggebu-gebu. Dengan begitu, akan mendorong seseorang untuk ejakulasi.
4. Pelan-pelan
Cara tahan lainnya yaitu dengan bermain pelan-pelan. Hal tersebut karena semakin cepat melakukannya, akan besar juga dorongan untuk ejakulasi. Oleh karena itu, melakukannya secara pelan-pelan akan membantu membuat hubungan seksual tahan lama.
5. Mastrubasi
Rupanya, mastrubasi sebelum melakukan hubungan seks akan membantu membantu durasi. Mastrubasi akan membangun stamina serta seseorang lebuh tahan lama.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
3 Shio Diramal Bakal Cuan Selama Minggu Pertama Desember 2025, Cek Tips Menarik Hokinya!
-
5 Rekomendasi Paket Open Trip Bali untuk Libur Natal dan Tahun Baru
-
7 Rekomendasi Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Foot Locker
-
3 Cara Dapat Diskon Tiket Kereta Api 2 Jam Sebelum Berangkat, Lebih Murah!
-
Mengenal Taman Nasional Tesso Nilo, Rumah Terakhir Gajah Sumatera yang Direbut Kebun Sawit Ilegal
-
Biar Hidup Tenang, Ini Panduan Santai Pilih Asuransi Rumah Kekinian
-
Diskon Tiket Pesawat Nataru 2025 Mulai Kapan? Cek Jadwal dan Besarannya
-
Toffin Indonesia x Makmur Jaya Gelar Festival, Lebih dari 40 Brand F&B dan 10 Brand Lifestyle Tampil
-
5 Rekomendasi Tumbler Tuku Selain Warna 'Biru Tantrum'
-
4 Paket Skincare Skin1004 Diskon 79 Persen di Sociolla, Kini Cuma Rp300 Ribuan!