Lantas pada tahun 2012, Ahok memberanikan diri untuk mengikuti kontestasi yang lebih besar sebagai calon wakil gubernur DKI Jakarta berpasangan dengan Joko Widodo.
Hasilnya, Ahok berhasil memenangkan pemilihan gubernur dan wakil gubernur di DKI Jakarta.
Belum genap 2 tahun menjabat, Ahok menjadi Plt Gubernur DKI Jakarta untuk menggantikan Joko Widodo yang cuti untuk mengikuti Pilpres 2014.
Kemudian dibantu Djarot Saiful Hidayat sebagai wakilnya, Ahok berhasil menyelesaikan tugas di DKI hingga tahun 2017.
Sebagai petahana, Ahok kembali mengikuti kontestasi pilgub DKI Jakarta untuk periode kedua, tapi kandas karena dimenangkan oleh pasangan Anies-Sandi.
Dalam memperebutkan kursi Gubernur DKI Jakarta, Ahok sempat diterpa ujian, yakni tersandung kasus penistaan agama ketika ia menyampaikan pidatonya di Kepulauan Seribu.
Kasus itu lantas mengundang gelombang demonstrasi besar-besaran, hingga akhirnya Ahok divonis bersalah dan dipenjara selama dua tahun.
Barulah pada tahun 2019 Ahok diangkat menjadi Komisaris Utama Pertamina, setelah ia menyelesaikan masa hukumannya.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Baca Juga: 9 Potret Puput Nastiti, Istri Ahok Sang Nyonya Komisaris Pertamina
Berita Terkait
-
9 Potret Puput Nastiti, Istri Ahok Sang Nyonya Komisaris Pertamina
-
Musisi, Brand Lokal dan Hampir 20 Ribu Peserta Siap Ramaikan Pertamina Eco RunFest 2023
-
Rekam Jejak Ahok Si Komisaris Pertamina di Pusaran Korupsi LNG
-
Pertamina Patra Niaga Bersama Kejaksaan RI Kawal Penyelesaian Proyek Strategis Nasional di Bima dan Kupang
-
6 Jam Diperiksa KPK, Ahok Dicecar Soal Rekomendasi Pengadaan LNG Yang Rugikan Negara Rp 2,1 T
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
5 Rekomendasi Concealer Under 100 Ribu, Ampuh Tutupi Lingkar Mata Hitam
-
Kapan Waktu Terbaik Jual Emas? Jangan Sampai Rugi, Perhatikan Momen Ini
-
3 Shio Paling Hoki di Bulan Februari 2026, Catat Tanggal Keberuntunganmu!
-
5 Perbedaan Tabungan Emas Digital dan Emas Fisik untuk Investasi Modal Rp50 Ribu
-
Urutan Skincare Malam Minimalis untuk Lansia, agar Kulit Tidak Kering
-
5 Perbedaan Logam Mulia Antam vs UBS, Mana yang Lebih Untung Buat Investasi?
-
Ramalan Keuangan Shio 31 Januari 2026, Ini 6 Shio yang Diprediksi Paling Makmur
-
5 Kulkas Terbaik untuk Rumah yang Tahan Lama di Tahun 2026
-
Mudik Gratis Pemprov Jateng untuk Lebaran 2026 Segera Dibuka, Catat Tanggalnya!
-
Ditinjau Wamenkes, 1.300 Karyawan MPS Bantul Jalani Pemeriksaan Kesehatan Gratis & Skrining TB