Suara.com - Capres nomor urut 03, Ganjar Pranowo hampir dipastikan tak memenangkan Pilres 2024. Pasalnya perolehan suara sementara menunjukkan ia berada di poisisi paling rendah, yakni kurang lebih 16 persen.
Soal Ganjar usai Pilpres, pengamat politik M Qodari menaksir bahwa mantan Gubernur Jawa Tengah itu memiliki gerak politik yang cukup sempit.
Langkah politik Ganjar akan terbatas pada keputusan politik Megawati Soekarnoputri dan PDI Perjuangan. Terlebih Ganjar sudah tak bisa lagi mencalonkan diri sebagai Gubernur Jawa Tengah karena sudah dua kali menjabat.
"Mas Ganjar ini akan sangat tergantung Bu Mega lah mau dibawa kemana, kalau mau gabung ke pemerintah dia bisa jadi menetri, tapi kalau opisisi maka mau kemana dia?" ungkap Qodari seperti yang dikutip dari kanal YouTube Komisidotco, Senin (26/2/2024).
"Kalau istilah saya, mau balik ke Jawa Tengah udah jadi Gubernur dua kali, kecuali kalau undang-undangnya diubah," imbuhnya.
Lebih lanjut Qodari menyebutkan langkah politik yang memungkinkan untuk Ganjar adalah menjadi bupati.
"Atau ya ini saya separuh serius separuh bercanda, ya Ganjar jadi Bupati Boyolali, kenapa Boyolali? di antara semua kabupaten kota, Ganjar-Mahfud yang menang ya cuma di Boyolali," tutur Qodari.
Sementara itu, Ganjar kecil kemungkinannya untuk hengkang dari PDI Perjuangan.
"Rasanya enggak kalau keluar dari PDIP, itu di luar imajinasi politik, Mas Ganjar itu udah memilih bahwa dia menjadi bagian dari PDIP dan Ibu Mega, dia justru masih lebih berat kalau pindah dari PDIP," tandasnya.
Baca Juga: Ramai Dibahas, Apakah Tiwul Boleh Dikonsumsi Pesepak Bola?
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Alur Balik Nama Sertifikat Tanah Warisan: Panduan agar Tidak Salah Langkah
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Dari Jalur Ringan Hingga Ekstrem: Ini Dia Sepatu Hiking Terbaru yang Dirancang untuk Semua Tantangan
-
Handbody Apa yang Bisa Menghilangkan Bekas Luka? Cek 7 Rekomendasinya
-
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026, Cek Tata Cara dan Syaratnya
-
Rahasia Kece ala Ummi Quary: Mandi Bukan Sekadar Wangi, Tapi Harus Kasih Nutrisi!
-
7 Bedak Anti Geser untuk Pengendara Motor, Tahan Lama Seharian