Suara.com - Ada dua pasangan artis yang tengah menjadi buah bibir publik. Pasangan tersebut yakni Fuji dan Eldyn Yusuf serta pasangan Syifa Hadju dan El Rumi.
Fuji-Eldyn menjadi pembicaraan lantaran menjadi bukti bahwa Fuji telah move on dari Thariq Halilintar usai putus pada 2023 silam.
Lalu El Rumi kabarnya telah mendapat lampu hijau dari sang ayah, Ahmad Dhani untuk menikahi Syifa Hadju.
Lantas siapa pasangan yang paling romantis? Pasangan Fuji-Eldyn atau pasangan Syifa Hadju-El Rumi?
Eldyn ajak Fuji liburan bareng mendayung sampan
Kebersamaan Fuji dan Eldyn terekspos saat keduanya berlibur bersama di Lombok. Eldyn sempat membagikan foto bahwa ia sedang berlibur di sebuah wisata laut dan menyewa sebuah perahu sampan berwarna biru bersama seorang perempuan.
Perempuan tersebut tak lain adalah Fuji. Sang selebgram juga sempat membagikan foto yang sama melalui akun Instagram pribadinya.
Keduanya tampak mesra lantaran menghabiskan momen liburan bersama. Adapun tentu Fuji merasa beruntung bisa berkenalan dengan sosok Eldyn Yusuf.
Sebab, pria bernama lengkap Divael-dyn Rizieq Yusuf tersebut punya pendidikan mentereng. Eldyn tercatat sebagai alumni S1 Administrasi dan Manajemen Bisnis dari University of Melbourne dan lulus pada 2019 silam.
Fuji bangga Eldyn punya karier mentereng
Selain berlibur mendayung sampan bersama, Eldyn juga mengajak Fuji mengunjungi beberapa tempat wisata.
Baca Juga: Fuji Menolak Disebut Keturunan Bangsawan, Padahal Haji Faisal Sandang Gelar Terhormat Ini
Keduanya juga sempat membagikan foto kala mereka asyik menikmati sebuah wisata alam dengan memakai pakaian tradisional.
Tak heran jika Fuji klop dengan sosok Eldyn. Sebab, Eldyn punya karier moncer sebagai seorang freight handler di perusahaan ternama di Autralia yakni StarTrack.
El Rumi rayakan ultah Syifa Hadju
El Rumi kini makin percaya diri mengakui dirinya berpacaran dengan Syifa Hadju. Keduanya sempat go public ketika menghadiri pernikahan Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar beberapa waktu lalu.
Bahkan, orang tua El Rumi yakni Ahmad Dhani dan Maia Estianty sudah tahu hubungan El dengan Syifa Hadju.
El juga sempat membagikan momen bahagia bersama Syifa Hadju, Saat itu, Syifa sedang merayakan ulang tahunnya yang ke-24.
Sebagai kekasih, El turut hadir dan memberi kejutan bagi Syifa Hadju berupa kue dan beberapa hadiah istimewa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota
-
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
5 Rekomendasi Azarine Sunscreen Terbaik untuk Kebutuhan Kulit Kamu
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket
-
5 Sunscreen Broad Spectrum untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam, Mulai dari Rp30 Ribuan