Suara.com - Terkenal dengan keindahan alamnya yang luar biasa, Lombok banyak digadang-gadang sebagai ‘the next Bali’ untuk industri pariwisata. Selain beberapa yang sudah dikenal luas seperti Gili Trawangan, ternyata masih banyak spot tersembunyi yang ada di sana. Berikut 10 wisata hidden gem di Lombok yang bisa coba Anda datangi.
Tentu destinasi wisata ini masih banyak berkaitan dengan keindahan alam, sehingga akan sangat direkomendasikan bagi Anda yang dapat menikmati pesona keindahan yang ada di sekitar Pulau Lombok.
10 Wisata Hidden Gem Lombok
Sebenarnya jika dirinci mungkin akan lebih banyak wisata hidden gem yang berlokasi di Lombok. Namun setidaknya berikut 10 wisata hidden gem Lombok yang bisa dimuat dalam artikel singkat ini sebagai inspirasi.
Benang Kelambu, adalah objek berupa air terjun yang sebenarnya cukup terkenal, namun masih dapat dikatakan tersembunyi dari spotlight wisata di Lombok.
Bukit Merese, keindahannya benar-benar luar biasa dan hanya berjarak sekitar 2 jam perjalanan dari pusat Kota Mataram.
Selong Belanak, jaraknya sekitar 60 kilometer dari pusat Kota Mataram, dan berupa objek wisata pantai. Pantai indah ini pernah dinobatkan menjadi 10 pantai terbaik di dunia.
Sate Rembiga Ibu Sinnaseh, sate rembiga sendiri adalah salah satu makanan khas Lombok yang menggiurkan. Berdiri sejak tahun 1988, hanya dengan Rp20,000-an saja Anda sudah bisa menikmati makanan lezat ini.
Pantai Kaliantan, lokasinya ada di Dusun Kaliantan dengan jarak sekitar 72 kilometer dari pusat Kota Mataram. Masih tergolong sepi, pantai ini cocok untuk Anda yang ingin healing.
Baca Juga: Dibanjiri Sampah Plastik, Pantai Senegal Berharap pada Label Ramah Lingkungan
Pantai Tanjung Bongo, cocok untuk menikmati pemandangan laut yang indah dan menenangkan, pantai ini letaknya dekat dengan Bukit Merese.
Gili Kondo, gili sendiri adalah pulau kecil yang ada di sekitar pulau utama. Gili Kondo direkomendasikan karena indah dan cukup mudah dijangkau.
Gili Kedis, populer di kalangan wisatawan mancanegara dan wisatawan lokal, gili ini juga sangat indah dan cocok untuk membantumu healing
Goa Bangkang, adalah tempat petualangan alam dengan menawarkan sensasi yang berbeda. Gua berusia ratusan tahun ini dikelilingi perbukitan subur dan hutan hijau
Taman Wisata Pusuk Sembalun, berada di ketinggian 1,250 meter di atas permukaan laut, hawa sejuk dan pemandangan indah menjadi kombinasi sempurna untuk siapa saja yang memerlukan recharge
Itu tadi setidaknya 10 wisata hidden gem Lombok yang dapat disampaikan pada artikel singkat kali ini. Semoga membantu, dan selamat melanjutkan kegiatan Anda berikutnya!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
-
6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
-
Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya