Suara.com - Pajak pertambahan nilai (PPN) resmi naik menjadi 12% per Januari 2025 mendatang. Atas dasar ini, tak sedikit warganet yang berharap bisa pindah negara. Sebab, kenaikan pajak tidak diimbangi dengan peningkatan gaji.
Sekertaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono mengatakan kebijakan PPN itu berlaku umum. Maknanya, barang dan jasa yang menjadi objek pajak akan ikut terkena dampak dari kenaikan tersebut.
Sebut saja produk fashion, kosmetik, hingga Spotify dan Netflix. Hal ini lantas membuat masyarakat beramai-ramai ingin tinggal di luar negeri. Berikut rekomendasi negara dengan pajak rendah untuk ditinggali.
1. Uni Emirat Arab
Uni Emirat Arab (UEA) merupakan salah satu negara penghasil minyak terbesar di Timur Tengah. Atas dasar ini, mereka mengklaim sebagai negara yang bebas pajak. Namun, UEA tetap memungut pajak penghasilan korporasi dengan tarif 9%.
Walau begitu, UEA tidak membebankan warganya dengan pajak penghasilan pribadi. Tepatnya atas penghasilan dari para pemberi kerja, real estate, investasi atau sumber-sumber lainnya yang bukan berasal dari kegiatan bisnis.
2. Qatar
Qatar adalah negara kecil yang lokasinya berada di Timur Tengah. Meski begitu, negara ini memperoleh kekayaannya dari industri minyak dan gas alam. Dengan ini, mereka tetap bisa bertahan tanpa memungut pajak.
Meski begitu, namun pemerintah Qatar tetap membebankan pajak sebesar 5% kepada warganya untuk biaya keamanan. Bukan hanya itu, perusahaan yang berdiri di negara tersebut juga akan dipungut pajak sebanyak 10%.
Baca Juga: Sebut Ada Kepanikan Menkeu Sri Mulyani soal PPN 12 Persen, Ini Pesan Rocky Gerung ke Prabowo
3. Bermuda
Bermuda adalah negara yang tidak menerapkan pajak penghasilan terhadap warganya. Menurut pemberitaan Insider Monkey, negara ini bahkan tak mempunyai tarif pajak penghasilan pribadi atau perusahaan.
Meski begitu, Bermuda lebih berkembang ketimbang negara lainnya yang ada di Kepulauan Karibia. Adanya pemandangan indah serta destinasi wisata yang menarik itu menjadikan negara ini cocok untuk ditinggali.
Di sisi lain, berkat bebas pajak penghasilannya tersebut, Bermuda juga dianggap sebagai pusat bisnis internasional. Bukan hanya itu, negara ini juga menjadi pusat keuangan luar negeri karena menerapkan bebas pajak.
4. Kepulauan Cayman
Seperti seperti Bermuda, Kepulauan Cayman juga merupakan salah satu negara bebas pajak. Negara ini menjadi surga bagi kalangan elit sekaligus perusahaan multinasional besar karena tidak perlu memasang tarif pajak.
Berita Terkait
-
Sejarah PPN 10 Persen, Konsisten Selama 72 Tahun Meski Banyak Peristiwa 'Tak Biasa'
-
Kaos dan Deterjen Kena Pajak, Rocky Gerung Sentil Logika PPN 12 Persen Sri Mulyani
-
Sebut Ada Kepanikan Menkeu Sri Mulyani soal PPN 12 Persen, Ini Pesan Rocky Gerung ke Prabowo
-
Tak Hanya Netflix, Sabun Hingga Onderdil Motor Juga Kena Dampak Pajak 12 Persen
-
Kenaikan PPN 12 Persen, Rafathar Ikut Terdampak?
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
Heboh Gus Elham Cium Anak Kecil, Ini Hukum Mencium Anak yang Bukan Muhrim Menurut Islam
-
7 Body Mist dengan Wangi Paling Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering dan Mencerahkan, Bye Wajah Kusam!
-
7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal