Suara.com - Kelangkaan gas LPG 3 Kg menjadi momok bagi masyarakat belakangan ini. Namun, ada alternatif yang bisa digunakan sebagai pengganti gas melon, yaitu kompor listrik dan kompor induksi.
Dua jenis kompor itu sekilas hampir sama. Namun, ada sejumlah perbedaan yang harus diketahui sebelum membeli dan menggunakannya.
Cara Pemanasan
Kompor listrik dan kompor induksi sama-sama tidak perlu menyalakan api untuk memasak. Pemanasan kompor listrik dan induksi menggunakan cara yang berbeda.
Kompor listrik menghantarkan panas melalui sumber listrik yang dicolokkan ke kompor secara tidak langsung. Sementara itu, kompor induksi bekerja dengan memanaskan panci dan wajan secara langsung dengan reaksi energi elektromagnetik.
Harga
Dari segi harga, kompor induksi lebih mahal dibandingkan kompor listrik lantaran teknologi yang digunakan pada kompor induksi.
Meskipun tahan lama, kompor induksi juga tidak perlu menelan biaya listrik yang lebih banyak setiap bulannya.
Tingkat Keamanan
Baca Juga: Kisruh Gas LPG Diduga Jadi Pengalihan Isu, Rieke Diah Pitaloka: Melon 3 Kg Makan Pagar
Penggunaan kompor induksi diketahui lebih aman daripada kompor listrik atau gas. Kompor induksi memanaskan partikel besi dengan item yang ada di dalamnya sehingga kemungkinan terjadi kebakaran lebih kecil.
Kompor induksi juga memiliki fitur otomatis untuk mengatur durasi waktu memasak dan matinya kompor sehingga tetap aman meski masakan ditinggal.
Permukaan kompor induksi juga aman untuk disentuh. Namun, hal itu tidak berlaku untuk kompor listrik.
Efisiensi Energi
Bicara mengenai tingkat efisiensi energi, kompor induksi lebih unggul dibandingkan kompor listrik. Hal itu karena kompor induksi menggunakan reaksi elektromagnetik untuk menghantarkan panas ke makanan yang ada di dalam wajan.
Kemampuan kompor induksi untuk menghantarkan panas bisa mencapai sekitar 80 hingga 90 persen. Dengan demikian, kompor induksi akan lebih hemat energi.
Berita Terkait
-
Belum Buka Suara Soal Gas LPG 3 Kg, Publik Tebak Jawaban Nyeleneh Gibran: Ya Ndak Tahu Kok Lapor Saya..
-
Sebut Gas LPG 3 Kg Tutupi Kasus Pagar Laut Hingga Nominasi OCCRP, Netizen Curiga: Instruksi yang di Solo Kah?
-
Murka Gegara Gas LPG 3 Kg, Publik Minta Netizen Malaysia Klaim Bahlil Lahadalia: Gibran Bonusnya..
-
Bahlil Disemprot Warga yang Antre Gas LPG 3 Kg, Tanggapannya soal Korban Meninggal Jadi Sorotan: Tone Deaf
-
Setop Antrean Panjang, Prabowo Perintahkan Pengecer Kembali Jual LPG 3 Kg
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
5 Bedak Waterproof yang Tahan Keringat untuk Usia 55 Tahun, Wajah Jadi Lebih Muda
-
Ramalan Keuangan Zodiak 26 Januari 2026: 4 Zodiak Dapat Bonus Besar di Tanggal Tua
-
7 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 untuk Usia 55 Tahun Ke Atas
-
5 Sunscreen Lokal untuk Cegah Garis Halus dan Kerutan Usia 45 Tahun
-
Prinsip Kunci Manajemen Risiko Berbasis Volatilitas untuk Perdagangan Forex Efektif
-
Day Cream atau Sunscreen Dulu? Ini Urutan Skincare dan Rekomendasinya
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota