Suara.com - Nikita Mirzani ditetapkan sebagai tersangka atas laporan yang dibuat Reza Gladys. Nikita dilaporkam atas kasus pengancaman dan pemerasan senilai Rp5 miliar.
Kini bersiteru, jejak digital kebersamaan Nikita dan Reza Gladys kembali beredar di @rimayani1.
Pada video tersebut terlihat Nikita Mirzani dan Reza Gladys tengah berada di sebuah acara. Keduanya bahkan sepat main games bersama di acara tersebut.
"Nikita Mirzani dan Dokter Reza Gladys dulu mereka sedekat ini," tulis akun TikTok @rimayani1.
Unggahan tersebut sontak menuai berbagai respons dari warganet.
"Katanya Nikmir tidak kenal dr Glady, ternyata perna kenal dekat," komentar warganet.
"Ini kerja ya review rumah di trans TV kalo secara personal gak ada hubungan apa-apa," tulis warganet di kolom komentar.
"Niki kan pernah ngomong, Niki pernah ketemu di suatu acara tv itu pun sekali," timpal lainnya.
Diketahui sebelumnya pengacara Nikita Mirzani, Fahmi Bachmid menyebutkan kliennya tak mengenal Reza Gladys. Menurutnya tak mungkin Nikita melakukan pemerasan jika tak mengenal Reza secara langsung.
Baca Juga: Makin Bikin Curiga, Nikita Mirzani Sebut Dokter Reza Gladys Tak Laporkan Namanya ke Kepolisian
"Bagaimana seseorang akan melakukan sesuatu sedangkan dia tidak kenal? Kalau tidak kenal, tidak punya niat," kata Fahmi Bachmid saat mewakiliki Nikita Mirzani dalam penundaan pemeriksaan pada Kamis (20/2/2025).
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Ledek Pelafalan Bahasa Inggris Dewi Perssik, Kemampuan Nyanyi Dibandingkan
-
Disebut Pernah Hidup Susah, Begini Kesaksian Diduga Tetangga Soal Keluarga Dokter Reza Gladys
-
Dukung Nikita Mirzani, Publik Soroti Warna Kaki dan Tangan Dokter Reza Gladys
-
Tengku Zanzabella Curiga Nikita Mirzani Benar Lakukan Pencucian Uang: Jadi Modal Usaha
-
Makin Bikin Curiga, Nikita Mirzani Sebut Dokter Reza Gladys Tak Laporkan Namanya ke Kepolisian
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
-
Cheese Eat Up! Penutup Manis Kampanye Keju Prancis di Indonesia, Sentuhan Eropa di Jajanan Nusantara
-
7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
-
Jejak Digital Gus Elham Yahya Ngomong 'Cabul' saat Dakwah Juga Viral
-
5 Casio Klasik Paling Populer: Desain Timeless, Cocok buat Mahasiswa dengan Budget Terbatas
-
Jepang Punya Pilihan Kuliner Halal, Wisatawan Tak Perlu Ragu Lagi Cicipi Hidangan Autentik
-
5 Jam Tangan Original Murah Ada Fitur Alarm dan Water Resistant
-
7 Day Cream Mengandung Anti Aging untuk Usia 30-an, Cegah Penuaan Lebih Awal!
-
3 Sumber Kekayaan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
-
Kolaborasi Kunci Sukses: Bagaimana 'Co-Branding 5.0' Mendorong Kebangkitan Sektor Pariwisata RI