Suara.com - Film animasi Jumbo yang merupakan karya anak bangsa kini akhirnya bisa mencapai kesuksesan.
Animasi yang mengangkat perjalanan sosok anak berbadan tambun bernama Don ini berhasil tayang kala Lebaran lalu.
Tak hanya di Indonesia, film Jumbo juga turut ditayangkan di 15 negara dan telah menghibur jutaan anak di dunia.
Film ini bahkan sempat meraih skor 8,4 dari 10 di IMDb yang diberikan oleh para audiens hingga kritikus film.
Keberhasilan film Jumbo tak terlepas dari kehadiran sosok Ryan Adriandhy. Bagi beberapa orang terutama yang mengikuti dunia komedi pasti tahu siapa sosok Ryan Adriandhy sebenarnya.
Namun ternyata sebagai selain seorang komedian tunggal, Ryan juga menekuni profesi sebagai seorang animator dan menjadi sutradara dari film Jumbo.
Mari simak profil Ryan Adriandhy selengkapnya.
Animator peraih Piala Citra
Seperti yang telah disinggung sebelumnya, Ryan Adriandhy telah terlebih dahulu dikenal oleh publik sebagai seorang komedian.
Baca Juga: Antusiasme Masyarakat Tinggi, Film Jumbo Tambah Layar hingga Tembus 1 Juta Penonton
Pelawak kelahiran Jakarta 15 Juni 1990 dan bernama asli Ryan Adriandhy Halim ini terjun ke dunia komedi melalui ajang Stand Up Comedy Indonesia. Kala beradu lucu di ajang tersebut, ia berhasil keluar sebagai juara.
Semenjak keberhasilannya di Stand Up Comedy Indonesia, Ryan akhirnya mendapat segudang peran di layar kaca dan layar lebar karena kemampuannya dalam menghibur para audiens.
Beberapa film dan serial televisi yang pernah menggandeng Ryan sebagai seorang aktor yakni Malam Minggu Miko dan Kokoro no tomo pop.
Bakat Ryan Adriandhy dalam dunia perfilman ternyata telah ada sejak dirinya kuliah.
Ia adalah tamatan Institut Teknologi Rochester dan mengambil jenjang magister.
Kala menggarap tugas akhirnya, ia membuat film animasi berjudul Prognosis yang rilis ke publik pada tahun 2020.
Berita Terkait
-
Antusiasme Masyarakat Tinggi, Film Jumbo Tambah Layar hingga Tembus 1 Juta Penonton
-
Tembus 1 Juta Penonton, 'Jumbo' Resmi Jadi Film Animasi Indonesia Terlaris
-
5 Film Animasi Indonesia Terbaik, Jumbo Tembus 1 Juta Penonton
-
Ulefone Armor 30 Pro Resmi Rilis, Bawa Baterai Jumbo 12.800 mAh dan Dual Screen
-
Maknanya Cukup Dalam, Nino RAN Ternyata Pikirkan Almarhum Ayah Saat Garap Soundtrack Film Jumbo
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Hari Senin dan Tata Cara yang Benar
-
Terpopuler: Riwayat Sakit Lula Lahfah, Fakta Menarik Manusia Silver yang Jadi Model
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik
-
5 Night Cream untuk Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun